Peternakan kambing: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 13:
[[Berkas:Goat eating.webm|jmpl|Kambing memakan daun ketela pohon.]]
[[Berkas:Goat feeding.webm|jmpl|Seorang peternak memberi makan kambing-kambingnya di [[Kulon Progo]], Yogyakarta.]]
Dalam mengurusi kambing, selain memakan rumput, kita bisa mempergunakan [[pakan fermentasi]]. Ia terbuat dari [[jerami]] yang difermentasi dengan bakteri. Jerami-jerami itu dicampur dengan [[gedebong pisang]], ampas [[tahu]], [[bekatul]] dan ampas [[kacang]] dan uniknya dalam 10 hari, kambing bisa naik berat badan sampai 10 hari.<ref name=pakan>{{cite web |url=http://disnak.kalselprov.go.id/2014/09/15/membuat-pakan-fermentasi-ternak-kambing.html |title=Membuat Pakan Fermentasi Ternak Kambing |work=Dinas Peternakan Provinsi Kalimantan Selatan |date=15 September 2014 |accessdate=17 Juli 2015 |archive-date=2015-06-17 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150617124429/http://disnak.kalselprov.go.id/2014/09/15/membuat-pakan-fermentasi-ternak-kambing.html |dead-url=yes }}</ref> Berikut akan dijelaskan secara singkat:<ref name=pakan/>
* Pertama, jerami dan gedebong dicacah kecil-kecil, kemudian campurkan air dan parutan nanas. Masukkan bahan-bahan ini ke dalam wadah.
* Di sisi lain, hancurkan jerami-jerami dengan ampas tahu dan bekatul; masukkan ke wadah yang lebih besar.