Reaksi pengendapan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 2 books for Wikipedia:Pemastian (20231209)) #IABot (v2.0.9.5) (GreenC bot
 
(9 revisi perantara oleh 9 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{short description|Proses kimia}}
{{redirect|Endapan}}
[[Berkas:Chemical precipitation diagram multilang.svg|jmpl|Reaksi pengendapan]]
 
'''Reaksi pengendapan''' adalah suatu jenis reaksi yang dapat berlangsung dalam cairan, misalnya air. Suatu reaksi dapat dikatakan reaksi pengendapan apabila reaksi tersebut menghasilkan endapan. '''Endapan''' yaitu [[zat]] padat yang tidak larut dalam cairan tersebut. Senyawa-senyawa yang sering digunakan dalam reaksi pengendapan yaitu [[senyawa ionik|senyawa-senyawa ionik]]. Sebagai contoh reaksi antara larutan [[timbal nitrat]] [Pb(NO<sub>3</sub>)<sub>2</sub>] yang ditambahkan ke dalam larutan [[natrium iodida]] (NaI) dan terbentuk endapan [[timbal iodida]] ({{chem|PbI|2}}) yang berwarna kuning.<ref name="matuz">M. Matuchova, K. Zdansky, J. Zavadil, A. Danilewsky, F. Riesz, M.A.S. Hassan, D. Alexiew, R. Kral (2009): ''Study of the influence of the rare-earth elements on the properties of lead iodide''. Journal of Crystal Growth, volume 311, issue 14, pages 3557–3562. {{doiDOI|10.1016/j.jcrysgro.2009.04.043}}</ref>
 
:Pb(NO<sub>3</sub>)<sub>2(aq)</sub>+ 2NaI <sub>(aq) </sub>→ PbI<sub>2(s) </sub>+ 2NaNO<sub>3 (aq)</sub>
Baris 14:
[[Berkas:Tetratolylporphyrin.jpg|jmpl|Kristal ''meso''-tetratolilporfirin dari [[refluks]] [[asam propanoat]] yang terendap ketika didinginkan]]
[[Berkas:Precipitation of Silver on Copper 1.jpg|jmpl|ka|Tembaga dari kawat digantikan oleh perak dalam larutan perak nitrat yang dicelupkan ke dalamnya, dan perak padat mengendap.]]
Reaksi pengendapan dapat digunakan untuk membuat [[pigmen]], mengeluarkan [[garam]] dari air dalam [[pengolahan air]], dan dalam [[analisis anorganik kualitatif|analisis anorganik kualitatif]] klasik]].
 
== Persamaan kimia ==
{{lihat pula|Hasil kali kelarutan}}
Contoh reaksi pengendapan yang umum diantaranya reaksi [[perak nitrat]] (AgNO<sub>3</sub>) yang ditambahkan dalam larutan yang mengandung [[kalium klorida]] (KCl), menghasilkan endapan putih, [[perak klorida]] (AgCl).<ref name=b1>{{cite book| author = Zumdahl, Steven S.|title =Chemical Principles 6th Ed.| url = https://archive.org/details/chemicalprincipl0000zumd_u9g0| publisher = Houghton Mifflin Company| year = 2009| isbn = 978-0-618-94690-7|page=A23}}</ref>
:<chem>AgNO3 + KCl -> AgCl (v) + KNO3</chem>
 
Baris 29:
Kelarutan diartikan sebagai [[konsentrasi]] bahan terlarut dalam suatu larutan jenuh pada suatu suhu tertentu. Larutan sebagai campuran homogen bahan yang berlainan. Untuk dibedakan antara larutan dari gas, cairan dan bahan padat dalam cairan. Disamping itu terdapat larutan dalam keadaan padat (misalnya gelas, pembentukan kristal campuran).<ref>R. Voight (1994) ''Buku Pelajaran Teknologi Farmasi'', Edisi Kelima. Yogyakarta: UGM Press.</ref>
 
Kelarutan didefenisikandidefinisikan dalam besaran kuantitatif sebagai konsentrasi zat terlarut dalam larutan jenuh pada temperatur tertentu, dan secara kualitatif didefenisikan sebagai [[interaksi]] [[spontan]] dari dua atau lebih zat untuk membentuk [[dispersi]] molekuler homogen. Larutan dinyatakan dalam mili liter pelarut yang dapat melarutkan satu gram zat. Misalnya 1 gram asam salisilat akan larut&nbsp; dalam 500 &nbsp;ml air. Kelarutan dapat pula dinyatakan dalam satuan molalitas, molaritas dan persen.<ref>Tim Asisten (2008) ''Penuntun Praktikum Farmasi Fisika''. Makassar: Universitas Hasanuddin.</ref>
 
=== Aturan kelarutan senyawa ionik dalam air pada suhu 25<sup>o</sup>c&nbsp;°C ===
# Semua senyawa logam alkali (Golongan IA) dapat larut.
# Semua senyawa amonium (NH<sub>4</sub><sup>+</sup>) dapat larut.
Baris 81:
 
== Bacaan lebih lanjut ==
* {{cite book |last=Zumdahl |first=Steven S. |title=Chemical Principles |url=https://archive.org/details/chemicalprincipl00zumd |edition=5 |location=New York |publisher=Houghton Mifflin |year=2005 |isbn=0-618-37206-7 }}
 
== Pranala luar ==
{{Commons category|Solid precipitation|Pengendapan padatan}}
* [http://chemannex.weebly.com/reaction-database.html Reaksi pengendapan dari kation tertentu]
* [http://www.milestonesrl.com/analytical/Products/#a1 Digestion Instruments] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20131015055814/http://www.milestonesrl.com/analytical/Products/#a1 |date=2013-10-15 }}
* [http://hantz.web.elte.hu/cikkfile/hantzth.pdf Tesis tentang pembentukan pola dalam reaksi pengendapan]