Redoks: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sonjo 01 (bicara | kontrib)
Lim Natee (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
 
(15 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 14:
Reaksi non-redoks yang tidak melibatkan perubahan [[muatan formal]] (''formal charge'') dikenal sebagai [[reaksi metatesis]].
 
{{Image frame
[[Berkas:Redox Halves.png|jmpl|400px|Dua bagian dalam sebuah reaksi redoks]]
|content = <div style="text-align:center;">
Reduction<br />
Oxidant + e<sup>–</sup> &xrarr; Product<br />
(Electrons '''gained'''; oxidation number '''decreases''')<br />
<br />
Oxidation<br />
Reductant &xrarr; Product + e<sup>–</sup><br />
(Electrons '''lost'''; oxidation number '''increases''')
</div>
[[Berkas:Redox|caption = Halves.png|jmpl|400px|Dua bagian dalam sebuah reaksi redoks]]
|width = 300
|align = right
}}
 
[[Berkas:Rust03102006.JPG|jmpl|250px|Besi berkarat]]
[[Berkas:Large bonfire.jpg|jmpl|250px|Pembakaran terdiri dari reaksi redoks yang melibatkan [[radikal bebas]]]]
Baris 22 ⟶ 36:
Senyawa-senyawa yang memiliki kemampuan untuk meng'''oksidasi''' senyawa lain dikatakan sebagai '''oksidatif''' dan dikenal sebagai [[oksidator]] atau '''agen pengoksidasi'''. Oksidator melepaskan elektron dari senyawa lain, sehingga dirinya sendiri tereduksi. Oleh karena ia "menerima" elektron, ia juga disebut sebagai penerima elektron. Oksidator bisanya adalah senyawa-senyawa yang memiliki unsur-unsur dengan bilangan oksidasi yang tinggi (seperti [[hidrogen peroksida|{{chem2|H|2|O|2}}]], [[permanganat|{{chem2|MnO|4|−}}]], [[kromium trioksida|CrO<sub>3</sub>]], {{chem2|Cr|2|O|7|2−}}, [[Osmium(VIII) oksida|OsO<sub>4</sub>]]) atau senyawa-senyawa yang sangat [[elektronegatif]], sehingga dapat mendapatkan satu atau dua elektron yang lebih dengan mengoksidasi sebuah senyawa (misalnya [[oksigen]], [[fluorin]], [[klorin]], dan [[bromin]]).
 
Senyawa-senyawa yang memiliki kemampuan untuk me'''reduksi''' senyawa lain dikatakan sebagai '''reduktif''' dan dikenal sebagai [[reduktor]] atau '''agen pereduksi'''. Reduktor melepaskan elektronnya ke senyawa lain, sehingga ia sendiri teroksidasi. Oleh karena ia "mendonorkan" elektronnya, ia juga disebut sebagai [[penderma elektron]]. Senyawa-senyawa yang berupa reduktor sangat bervariasi. Unsur-unsur [[logam]] seperti Li, Na, Mg, Fe, Zn, dan Al dapat digunakan sebagai reduktor. Logam-logam ini akan ''memberikan'' elektronnya dengan mudah. Jenis reduktor lainnya adalah ''reagen transfer hidrida'', misalnya NaBH<sub>4</sub> dan LiAlH<sub>4</sub>), reagen-reagen ini digunakan dengan luas dalam [[kimia organik]],<ref>{{cite book|last=Hudlický|first=Miloš|title=Reductions in Organic Chemistry|publisher=[[American Chemical Society]]|date=1996|location=Washington, D.C.|pages=429|id=ISBN 0-8412-3344-6}}</ref><ref>{{cite book|last=Hudlický|first=Miloš|title=Oxidations in Organic Chemistry|publisher=[[American Chemical Society]]|date=1990|location=Washington, D.C.|pages=456|id=ISBN 0-8412-1780-7}}</ref>, terutama dalam reduksi senyawa-senyawa [[karbonil]] menjadi [[alkohol]]. Metode reduksi lainnya yang juga berguna melibatkan gas hidrogen (H<sub>2</sub>) dengan [[katalis]] [[paladium]], [[platinum]], atau [[nikel]], ''Reduksi katalitik'' ini utamanya digunakan pada reduksi ikatan rangkap dua ata tiga karbon-karbon.
 
Cara yang mudah untuk melihat proses redoks adalah, reduktor mentransfer elektronnya ke oksidator. Sehingga dalam reaksi, reduktor melepaskan elektron dan teroksidasi, dan oksidator mendapatkan elektron dan tereduksi. Pasangan oksidator dan reduktor yang terlibat dalam sebuah reaksi disebut sebagai '''pasangan redoks'''.
Baris 54 ⟶ 68:
Redoks terjadi pada [[reaksi penggantian tunggal]] atau [[reaksi substitusi]]. Komponen redoks dalam tipe reaksi ini ada pada perubahan keadaan oksidasi (muatan) pada atom-atom tertentu, dan bukanlah pada pergantian atom dalam taek.
 
Sebagai contoh, reaksi antara larutan besi dan [[tembaga(II) sulfat]]:
 
:<math> \mathrm{Fe} + \mathrm{CuSO}_{4} \longrightarrow \mathrm{FeSO}_{4} + \mathrm{Cu}</math>
Baris 87 ⟶ 101:
 
== Reaksi redoks dalam industri ==
Kita dapat melihat penggunaan reaksi redoks dalam [[ekstraksi logam]] dimana dengan menggunakan zat pereduksi yang sesuai, oksidasi logam dapat dikurangi menjadi besi di [[Tanur induksi|tanur]] tinggi dengan menggunakan karbon sebagai zat pereduksi.
 
Fe<sub>2</sub>O<sub>3</sub> + 3C → 2Fe + 3CO
Oksidasi digunakan dalam berbagai industri seperti pada produksi produk-produk pembersih.
 
Oksidasi juga digunakan dalam proses produksi produk-produk pembersih dan pengoksidasi [[amonia]] untuk menghasilkan [[asam nitrat]], yang digunakan di sebagian besar [[pupuk]].
Reaksi redoks juga merupakan dasar dari [[sel elektrokimia]].
 
Reaksi redoks merupakan dasar pembuatan [[sel elektrokimia]] atau [[baterai]] yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari untuk menjalankan sejumlah gadget dan peralatan kecil dan besar. Misalnya, aki digunakan untuk memasok semua kebutuhan listrik dari mobil, truk, bus, kereta api, pesawat terbang, dan lain-lain. Demikian pula, energi listrik yang dibutuhkan dalam kapsul ruang diperoleh dengan reaksi hidrogen dan oksigen pada sel bahan bakar yang menggunakan oksigen dan [[Elektrode|elektroda]] hidrogen.<ref>{{Cite web|last=Harmoko|first=Jati|date=2018-02-17|title=5 Penerapan Reaksi Redoks dalam Bidang Industri|url=https://materikimia.com/5-penerapan-reaksi-redoks-dalam-bidang-industri/|website=MateriKimia|language=id-ID|access-date=2020-09-30}}</ref>
 
== Reaksi redoks dalam biologi ==
Baris 107 ⟶ 123:
[[Pernapasan sel]], contohnya, adalah oksidasi [[glukosa]] (C<sub>6</sub>H<sub>12</sub>O<sub>6</sub>) menjadi [[karbon dioksida|CO<sub>2</sub>]] dan reduksi [[oksigen]] menjadi [[air]]. Persamaan ringkas dari pernapasan sel adalah:
:C<sub>6</sub>H<sub>12</sub>O<sub>6</sub> + 6 O<sub>2</sub> → 6 CO<sub>2</sub> + 6 H<sub>2</sub>O
 
:Proses pernapasan sel juga sangat bergantung pada reduksi [[NAD+|NAD<sup>+</sup>]] menjadi NADH dan reaksi baliknya (oksidasi NADH menjadu NAD<sup>+</sup>). [[Fotosintesis]] secara esensial merupakan kebalikan dari reaksi redoks pada pernapasan sel:
: 6 CO<sub>2</sub> + 6 H<sub>2</sub>O + [[photon|light energy]] → C<sub>6</sub>H<sub>12</sub>O<sub>6</sub> + 6 O<sub>2</sub>
Baris 145 ⟶ 160:
 
=== Media basa ===
Pada media [[basa]], ion [[Hidroksida|OH<sup>-</sup>]] dan [[air]] ditambahkan ke reaksi setengah untuk menyeimbangkan keseluruhan reaksi.Sebagai contoh, reaksi antara [[kalium permanganat]] dan [[natrium sulfit]]:
:<math>\mbox{Reaksi takseimbang: }\mbox{KMnO}_{4}+\mbox{Na}_{2}\mbox{SO}_3+\mbox{H}_2\mbox{O}\rightarrow\mbox{MnO}_{2}+\mbox{Na}_{2}\mbox{SO}_{4}+\mbox{KOH}\,</math>
:<math>\mbox{Reduksi: }\mbox{3e}^{-}+\mbox{2H}_{2}\mbox{O}+\mbox{MnO}_{4}^{-}\rightarrow\mbox{MnO}_{2}+\mbox{4OH}^{-}\,</math>
Baris 179 ⟶ 194:
 
== Pranala luar ==
* [http://www.mathcorner.hostwq.net/pages/chemlet/chemlet.html Penyeimbang persamaan kimia] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20100315073527/http://mathcorner.hostwq.net/pages/chemlet/chemlet.html |date=2010-03-15 }}
* [https://www.neonics.co.th/%E0%B8%AB%E0%B8%A1%E0%B8%A7%E0%B8%94%E0%B8%AB%E0%B8%A1%E0%B8%B9%E0%B9%88%E0%B8%AA%E0%B8%B4%E0%B8%99%E0%B8%84%E0%B9%89%E0%B8%B2/orp-meter Oxidation Reduction Potential (ORP Meter)]
* [http://www.shodor.org/UNChem/advanced/redox/redoxcalc.html Kalkulator reaksi redoks]
* [http://www.chemguide.co.uk/inorganic/redox/definitions.html#top Reaksi redoks di Chemguide]