Republik Ezo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tri Ardiansyah (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Artanisen (bicara | kontrib)
Hakodate Magistrate's Office 1868.png
 
(7 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Redirect|Republik Jepang|negara berdaulat di Asia Timur|Jepang}}
{{short description|Short-lived state on Hokkaido}}
{{Use mdy dates|date=May 2018}}
Baris 17 ⟶ 16:
|<!-- only fill in the start/end event entry if a specific article exists. Don't just say "abolition" or "declaration"-->
|
|year_start = 1868
|year_end = 1868
|
|year_exile_start = <!--- Year of start of exile (if dealing with exiled government - status="Exile") --->
Baris 147 ⟶ 146:
 
Pada [[25 Desember]] [[1868]], mereka mendirikan sebuah negara republik yang merdeka bernama Republik Ezo. Negara ini menganut model yang diadopsi dari [[Amerika Serikat]], dan Enomoto dilantik sebagai presiden. Ini adalah [[pemilu]] pertama yang pernah dilaksanakan di Jepang. Para penguasa Republik Ezo berupaya untuk memperoleh pengakuan internasional, tetapi gagal.
 
[[File:Hakodate Magistrate's Office 1868.png|thumb|left|Aula pemerintahan Republik Ezo di [[Goryōkaku]], sebelumnya adalah kantor [[Hakodate bugyō]]]]
 
Pada masa musim dingin, mereka memperkuat pertahanan mereka di sepanjang semenanjung selatan di [[Hakodate]], di mana di tengahnya terdapat benteng [[Goryokaku]].
Baris 153 ⟶ 154:
 
Enomoto dipenjara hingga tahun [[1872]] dan menerima jabatan sebagai pejabat pemerintah di Badan Pertanahan Hokkaido. Ia kemudian menjadi duta besar Jepang untuk [[Rusia]] dan menjabat dalam beberapa jabatan kementerian dalam pemerintah Meiji.
{{Jepang-stub}}
 
[[Kategori:Negara berusia pendek|E]]
Baris 159:
[[Kategori:Restorasi Meiji]]
[[Kategori:Bekas republik]]
 
 
{{Jepang-stub}}