Ricardo Maduro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Terjemahan en:Ricardo Maduro
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
Baris 27:
}}
 
'''Ricardo Rodolfo Maduro Joest''' ({{lahirmati||20|4|1946}}) adalah seorang politikus [[Honduras]] yang menjabat sebagai [[Daftar Presiden Honduras|Presiden Honduras]] dari tahun 2002 hingga 2006. Sebagai anggota [[Partai Nasional Honduras|Partai Nasional]], Maduro sebelumnya adalah ketua [[Bank Sentral Honduras]]. Dia lulus dari [[Lawrenceville|The Lawrenceville School]] (di mana dia dianugerahi Lawrenceville Medal, penghargaan tertinggi Lawrenceville untuk alumni) dan kemudian [[Universitas Stanford]]. Maduro merupakan anggota keluarga Levy-Maduro yang berasal dari Portugal, Belanda, dan Antillen Belanda.<ref>{{Cite web|title=Maduro Ricardo|url=https://www.jewishvirtuallibrary.org/maduro-ricardo|website=Jewish Virtual Library}}</ref>
 
Selama masa jabatannya sebagai presiden, Honduras mendapatkan keringanan utang dan meratifikasi implementasi [[Perjanjian Perdagangan Bebas Amerika Tengah-Republik Dominika]] dengan [[Amerika Serikat]].<ref>{{Cite web|title=Ricardo Maduro Joest|url=https://www.britannica.com/biography/Ricardo-Maduro-Joest|website=Britannica.com}}</ref>
 
== Penghargaan ==