Robert Baden-Powell, Baron Baden-Powell ke-1: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
DiffoAr138 (bicara | kontrib)
Perbaikan kesalahan ketik dan perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 43:
Pada tahun [[1876]], Baden-Powell bergabung dengan [[Hussars ke-13]] di [[India]]. Pada tahun [[1895]] dia bertugas dengan dinas khusus di Afrika dan pulang ke India pada tahun [[1897]] untuk memimpin Pasukan Dragoon ke-5.<ref name="barrett">{{cite book|first=C.R.B.|last=Barrett|title=History of The XIII. Hussars|publisher=William Blackwood and Sons|location=Edinburgh and London|year=1911|url=http://www.pinetreeweb.com/bp-hussars.htm|accessdate=2 January 2007|archive-date=2006-10-21|archive-url=https://web.archive.org/web/20061021033700/http://www.pinetreeweb.com/bp-hussars.htm|dead-url=yes}}</ref> Baden-Powell saling berlatih dan mengasah kemahiran kepanduannya dengan raja Zulu [[Dinuzulu kaCetshwayo|Dinizulu]] pada awal [[1880an]] di [[KwaZulu-Natal|provinsi Natal]], Afrika Selatan di mana resimennya ditempatkan dan ia diberi penghargaan karena keberaniannya.<ref name="butterfly">{{cite web |last=Baden-Powell |first=Sir Robert |year=1915 |url=http://pinetreeweb.com/bp-adventure02.htm |title=My Adventures As A Spy |publisher=Pine Tree Web |accessdate=17 June 2009 |archive-date=2009-02-21 |archive-url=https://web.archive.org/web/20090221015155/http://pinetreeweb.com/bp-adventure02.htm |dead-url=yes }}</ref>
 
Pada tahun [[1896]], Baden-Powell ditugaskan ke daerah [[Matabele]] di [[Rhodesia Selatan]] (sekarang dikenal dengan nama [[Zimbabwe]]) sebagai Kepala Staf di bawah Jenderal [[Frederick Carrington]] selama Perang Matabele Kedua, dan disanalah pertama kalinya ia bertemu dengan orang yang nanti menjadi sahabat karibnya, [[Frederick Russell Burnham]], tentara kelahiran Amerika Serikat yang menjabat sebagai kepala pasukan pengintai Inggris. Keberadaannya di sana akan menjadi pengalaman yang sangat penting, bukan hanya karena Baden-Powell berkesempatan memimpin misi sulit di wilayah musuh, tetapi saat-saat itulah Ia banyak mendapat inspirasi untuk membuat sistem pendidikan kepanduan. Ia bergabung dengan tim pengintai (mata-mata) di Lembah Matobo. Burnham mulai mengajari woodcraft kepada Baden-Powell, keahlian yang juga memberikan inspirasi untuk menyusun program/ kurikulum dan kode kehormatan kepanduan. Woodcraft adalah keahlian yang banyak dikenal dan dikuasai di Amerika, tetapi tidak dikenal di Inggris. Keahlian itulah cikal bakal dari apa yang kirikini sering disebut Keterampilan Kepramukaan.
 
Keduanya menyadari bahwa kondisi alam dan peperangan di Afrika jauh berbeda dengan di Inggris. Maka mereka merencanakan program pelatihan bagi pasukan tentara Inggris agar mampu beradaptasi. Program pelatihan itu diberikan pada anak-anak muda, isinya penuh dengan materi-materi tentang eksplorasi, trekking, kemping dan meningkatkan kepercayaan diri.