Rolls-Royce: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 37:
}}
 
'''Rolls-Royce Limited''' adalah produsen mobil terkenal asal Inggris, yang juga memproduksi mesin pesawat. Rolls-Royce didirikan oleh [[Charles Stewart Rolls]] dan Sir [[Frederick Henry Royce]] pada tanggal 15 Maret 1906 sebagai lanjutan dari kemitraan yang telah terjalin sejak tahun 1904.<ref>{{Cite web |url=http://www.rolls-roycemotorcars.com/history/ |title=Salinan arsip |access-date=2016-02-27 |archive-date=2015-09-05 |archive-url=https://web.archive.org/web/20150905053900/http://www.rolls-roycemotorcars.com/history/ |dead-url=yes }}</ref>
 
Pada tahun 1971, Rolls-Royce mengalami kesulitan finansial akibat pengembangan [[Rolls-Royce RB211|RB211]] yang terlampau mahal, sehingga perusahaan ini lalu dinasionalisasi menjadi ''Rolls-Royce (1971) Limited''. Pada tahun 1973, divisi mobil dipisahkan dari perusahaan induknya, sebagai [[Rolls-Royce Motors]]. Rolls-Royce (1971) Limited pun terus memproduksi mesin pesawat hingga diprivatisasi pada tahun 1987 sebagai [[Rolls-Royce plc]].