Rolls-Royce: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Di tahun +Pada tahun); kosmetik perubahan
Baris 6:
| location_city = [[Goodwood plant|Goodwood]]
| location_country = [[Inggris]]
| founder = [[Henry Royce]] <br /> [[Charles Stewart Rolls]]
| key_people = [[Ian Robertson (Executive)|Ian Robertson]], Chairman <br /> [[Torsten Müller-Ötvös]], CEO
| industry = [[Otomotif]]
| products = [[Mobil]]
Baris 24:
* [[Rolls-Royce Motor Cars Limited]], adalah pemroduksi mobil mewah, yang dimiliki oleh [[BMW]], yang memulai pengantaran model tunggal, the Phantom (hantu), di Januari [[2003]].
 
* [[Bentley Motors]] adalah kelanjutan dari divisi mobil Rolls-Royce pertama. Sejak 1998 perusahaan ini dimiliki oleh [[Grup Volkswagen]]. Mobil Rolls-Royce dan [[Bentley]] saling berbagi dalam mekanik sejak pengambilan Bentley oleh Rolls-Royce pada tahun [[1931]], sering kali berbeda hanya di bagian "radiator grille". DiPada tahun 2003 perusahaan ini tidak lagi memproduksi mobil Rolls-Royce, setelah dibelinya [[merk dagang]] Rolls-Royce oleh [[BMW]] dari [[Grup Volkswagen|Volkswagen]].
 
Nama julukan untuk Rolls-Royce adalah ''Rolls'' dan ''Roller'', meskipun di [[Derby]] (markas besar Rolls-Royce plc terletak), perusahaan ini dikenal dengan ''Royce's''. Istilah "Rolls-Royce ''x''" seringkali digunakan untuk menggambarkan yang terbaik dari tipenya.