Sibu

kota di Malaysia

Sibu adalah sebuah kota di Sarawak, Malaysia. Ia terletak di pertemuan Sungai Rajang dengan Sungai Igan, kira-kira 60 km dari laut. Daerah ini merupakan pusat Sungai Rajang yang merupakan sungai terpanjang di Sarawak. Bisnis perdagangan ada di sini. Ekspor dan impor dengan sejarah lebih dari 100 tahun. Kota terletak di tengah-tengah Bintulu dan Kuching. Mutu kehidupan pendidikan dari banyak institusi perguruan tinggi. Kota yang menciptakan 'speed boat maju' ini dikenal sebagai 'Express' untuk kebanyakan penggunaan Sungai Sarawak. Lada hitam dan putih terkenal dari sini, kayu, kelapa sawit dan banyak industri dapat ditemukan di sini. Bandaranya dapat didarati pesawat Boeing 737.

Kolase foto tengara terkenal di Kota Sibu

Pranala luar

sunting