Sungai Kızılırmak

salah satu sungai di dunia
Revisi sejak 26 Desember 2018 01.14 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Kızılırmak''' ({{IPA-tr|kɯzɯɫɯɾmɑk}}, Bahasa Turki untuk "Sungai Merah"), juga dikenal sebagai '''Sungai Halys''' ({{lang-grc|Ἅλυς}}), adalah sung...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Kızılırmak (pengucapan bahasa Turki: [kɯzɯɫɯɾmɑk], Bahasa Turki untuk "Sungai Merah"), juga dikenal sebagai Sungai Halys (bahasa Yunani Kuno: Ἅλυς), adalah sungai terpanjang di seluruh belahan Turki. Ini adalah sumber pembangkit listrik tenaga air dan tak dipakai untuk navigasi.

Pranala luar