Tabel periodik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wiz Qyurei (bicara | kontrib)
Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Wiz Qyurei (bicara | kontrib)
Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 127:
|
|}
Unsur-unsur diketahui dapat memiliki hingga tujuh kulit pertama. Kulit pertama hanya berisi satu orbital, orbital s berbentuk bola. Karena sebagai kulit pertama, orbital ini disebut orbital 1s. Orbital ini dapat menampung hingga dua elektron. Kulit kedua juga berisi orbital 2s, tetapi juga mengandung tiga orbital p berbentuk seperti dumbbell, dan dengan demikian dapat mengisi hingga delapan elektron (2×1 + 2×3 = 8). Kulit ketiga berisi satu orbital 3s, tiga orbital 3p, dan lima orbital 3d, sehingga memiliki kapasitas 2×1 + 2×3 + 2×5 = 18. Kulit keempat berisi satu orbital 4s, tiga orbital 4p, lima orbital 4d, dan tujuh orbital 4f, sehingga menghasilkan kapasitas 2×1 + 2×3 + 2×5 + 2×7 = 32.<ref name="Petrucci331" /> Kulit yang lebih tinggi mengandung lebih banyak jenis orbital yang melanjutkan polanya, tetapi jenis orbital seperti itu tidak diisi dengan unsur-unsur yang diketahui.<ref name="Goudsmit">{{cite journal |title=The Order of Electron Shells in Ionized Atoms |last1=Goudsmit |first1=S. A. |last2=Richards |first2=Paul I. |journal=[[Proceedings of the National Academy of Sciences of the United States of America|Proc. Natl. Acad. Sci.]] |pages=664–671 (with correction on p&nbsp;906) |volume=51 |issue=4 |date=1964 |url=http://www.pnas.org/content/51/4/664.full.pdf |bibcode=1964PNAS...51..664G |doi=10.1073/pnas.51.4.664 |pmid=16591167 |doi-access=free |pmc=300183 |access-date=13 Juni 2022 |archive-date=10 Oktober 2017 |archive-url=https://web.archive.org/web/20171010113455/http://www.pnas.org/content/51/4/664.full.pdf |url-status=live }}</ref> Jenis subkulit dicirikan oleh [[bilangan kuantum]]. Empat angka menggambarkan elektron dalam atom secara lengkap: [[bilangan kuantum utama]] {{mvar|n}} (kulit), [[bilangan kuantum azimut]] {{math|ℓ}} (jenis orbital), [[bilangan kuantum magnetik]] {{mvar|m}}{{sub|ℓ}} (di mana dari orbital jenis tertentu ia berada), dan [[bilangan kuantum spin]] {{mvar|s}}.<ref name="FIII19" />
 
==== Urutan pengisian kulit ====