Telesilla (Yunani: Τελέσιλλα; skt. 510 SM) merupakan seorang penyair Yunani Kuno, asli Argos.[1] Ia adalah seorang wanita terhormat yang terkenal dengan puisinya dan kepemimpinannya di Argos melalui krisis politik dan militer dan kemudian membangun kembali.[2]

Telesilla
Nama asli
Τελέσιλλα
LahirArgos
MeninggalArgos
PekerjaanPenyair
BahasaYunani
KebangsaanArgive
PeriodeYunani Arkais
GenrePuisi
Temaagama Yunani Kuno
Aliran sastraLirik Yunani
Karya terkenalNyanyian rohani untuk Apollo & Artemis
Tahun aktifskt 510 SM

Referensi sunting

  1. ^   Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Telesilla". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press. 
  2. ^ Pausanias: Description of Greece, ARGOLIS- 2.20.8"

Bacaan selanjutnya sunting

Pranala luar sunting

  • Project Continua: Biography of Telesilla Project Continua is a web-based multimedia resource dedicated to the creation and preservation of women's intellectual history from the earliest surviving evidence into the 21st Century.