Terapi manual: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PutraHP (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
PutraHP (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 80:
Klasifikasi berdasarkan mekanisme dan pengobatan dengan menggunakan terapi manual yang banyak digunakan adalah klasifikasi yang dibuat oleh McKenzie. mcKenzie membuat dua klasifikasi terapi manual untuk [[nyeri leher]] dan [[Nyeri punggung|nyeri punggung bawah.]]{{sfn|Lennard, Ted A|2011|p=582-583}}
{| class="wikitable"
|+Klasifikasi berdasarkan terapi untuk penderita nyeri leher{{sfn|Lennard, Ted A|2011|p=582-583}}
|+
!Klasifikasi
!Temuan dalam [[pemeriksaan fisik]]
Baris 88:
|
* Keluhan baru timbul
* Tidak ada gejala radikular<ref>{{Cite web|title=The Difference Between Radiculopathy, Radiculitis, and Radicular|url=https://www.verywellhealth.com/what-is-radiculopathy-radiculitis-radicular-pain-4164339|website=Verywell Health|language=|access-date=23 Februari 2022}}</ref> atau gejala alih (nyeri alih)<ref>{{Cite web|title=Referred Pain|url=https://www.physio-pedia.com/Referred_Pain|website=Physiopedia|language=|access-date=23 Februari 2022}}</ref> pada seperempat bagian atas tubuh (servikal, torakal bagian atas, dan tungkai atas)<ref>{{Cite web|last=|first=|date=21 April 2019|title=Upper Quarter Screen|url=https://musculoskeletalkey.com/upper-quarter-screen/|website=Musculoskeletal Key|access-date=23 Februari 2022}}</ref>
* Tidak ada gejala radikular atau gejala alih pada seperempat bagian atas tubuh (servikal, torakal bagian atas, dan tungkai atas)
* Keterbatasan ROM (atau lingkup gerak sendi (kemampuan sendi untuk bergerak sesuai dengan kapasitas maksimumnya)<ref>{{Cite web|title=Range of Motion|url=https://www.physio-pedia.com/Range_of_Motion|website=Physiopedia|language=|access-date=23 Februari 2022}}</ref> dengan rotasi dan atau terdapat diskrepansi saat menunduk
* Tidak ada tanda kompresi [[serabut saraf]] atau periferalisasi<ref name=":10">{{Cite web|last=Kosmahl|first=Edmund M.|title=Centralization and Peripheralization|url=https://www.scranton.edu/faculty/kosmahl/courses/ortho/lab-tech/centralization-and-peripheralization%20.shtml#:~:text=Centralization%20means%20pain%20moves%20up,the%20center%20of%20the%20spine.&text=Peripheralization%20means%20pain%20moves%20laterally,and/or%20down%20the%20extremity.|website=www.scranton.edu|access-date=23 Februari 2022}}</ref> gejala di seperempat bagian atas tubuh pada pemeriksaan lingkup gerak sendi bagian servikal
|
* Mobilisasi dan atau manipulasi tulang belakang servikal dan torakal
Baris 98:
|
* Terdapat gejala radikular atau gejala alih pada seperempat bagian atas tubuh
* TerdptTerdapat gejala periferalisasi dan atau sentralisasi<ref name=":10" /> pada pemeriksaan lingkup gerak sendi
* Terdapat tanda kompresi serabut saraf
* Kemungkinan penderita didiagnosis dengan [[radikulopati servikal]]
Baris 107:
|Pengkondisian dan peningkatan terhadap toleransi latihan
|
* Hasil skor disabilitas dan nyeri<ref>{{Cite web|title=Neck Pain and Disability Scale|url=https://www.physio-pedia.com/Neck_Pain_and_Disability_Scale|website=Physiopedia|access-date=23 Februari 2022}}</ref> yang rendah
* Durasi keluhan yang lebih lama
* Tidak terdapat tanda gangguan serabut saraf
* Tidak terdapat gejala periferalisasi dan atau sentralisasi saat pemeriksaan lingkup gerak sendi
|
* Latihan penguatan dan ketahanan untuk otot leher dan seperempat tubuh bagian atas
* [[Latihan aerobik]] yang terkondisi
|-
|Kontrol rasa nyeri
|
* Hasil skor disabilitas dan nyeri yang tinggi
* Keluhan baru saja timbul
* Keluhan dipicu oleh riwayat trauma
* Tidak adaTerdapat gejala radikular atau gejala alih padadi seperempat bagian atas tubuh (servikal, torakal bagian atas, dan tungkai atas)
 
* Toleransi yang tidak baik terhadap pemeriksaan dan intervensi terapi
|
* Latihan ruang lingkup gerak sendi ringan dengan memperhatikan toleransi terhadap rasa nyeri
* Latihan ruang lingkup gerak sendi untuk regio di sekeliling daerah yang terasa nyeri
* Terapi fisik dengan alat sesuai kebutuhan
* Modifikasi aktivitas untuk mengontrol rasa nyeri
Baris 121 ⟶ 131:
|Penurunan rasa [[Sakit kepala|nyeri kepala]]
|
* [[Sakit kepala|Nyeri kepala]] unilateral yang timbulnya dipicu oleh [[nyeri leher]]
* Nyeri kepala yang dipicu oleh pergerakan leher atau posisi [[leher]] tertentu
* Nyeri kepala yang timbul karena tekanan di bagian belakang leher
|
* Mobilisasi dan atau manipulasi tulang belakang servikal
Baris 132 ⟶ 145:
!Metode intervensi yang dianjurkan
|-
|Latihan spesifik
|
* Preferensi kuat untuk duduk atau berjalan
|
* Terdapat gejala sentralisasi dengan tes pergerakan
|
* Periferalisasi dengan arah yang berlawanan dengan sentralisasi
|[[Latihan ketahanan]] berulang
|-
|Stabilisasi
|
* Usia yang lebih muda
|
* Peningkatan lingkup gerak sendi saat mengangkat kaki dengan posisi kaki lurus
|
* Terdapat gerakan yang menyimpang (gerakan patologis)
* Tes instabilitas tengkurap<ref>{{Cite web|title=Prone Instability Test|url=https://www.physio-pedia.com/Prone_Instability_Test|website=Physiopedia|access-date=23 Februari 2022}}</ref> yang positif
* Hipermobilitas pada tes ''springing''<ref>{{Cite web|title=Springing Test|url=https://www.physio-pedia.com/Springing_Test|website=Physiopedia|access-date=23 Februari 2022}}</ref>
* Peningkatan frekuensi episode keluhan
* Terdapat tiga atau lebih episode keluhan sebelumnya
|Latihan penguatan dan stabilisasi [[batang tubuh]]
|-
|Manipulasi
|
* Keluhan timbul belum lama
|
* Tidak terdapat keluhan daerah di bawah [[lutut]]
|
* Skor skala FABQ (kuesioner yang berisi tentang keyakinan penderita akan aktivitas fisik yang mereka dihindari karena menyebabkan rasa nyeri)<ref>{{Cite web|title=Fear‐Avoidance Belief Questionnaire|url=https://www.physio-pedia.com/Fear%E2%80%90Avoidance_Belief_Questionnaire|website=Physiopedia|access-date=23 Februari 2022}}</ref> < 19
* Hipomobilitas pada tes ''springing''
|Terapi manual
Latihan lingkup gerak sendi
|-
|Traksi
|
* Terdapat keluhan pada kaki
|
* Terdapat tanda kompresi serabut saraf
|
* Periferalisasi dengan perluasan gerakan dan atau pemeriksaan ''straight leg raise'' atau [[tes Lasègue]]<ref>{{Cite book|last=Camino Willhuber|first=Gaston O.|last2=Piuzzi|first2=Nicolas S.|date=2022|url=http://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK539717/|title=Straight Leg Raise Test|location=Treasure Island (FL)|publisher=StatPearls Publishing|pmid=30969539}}</ref> positif
|Intervensi traksi dan latihan daya tahan berulang
|}