Theta Cassiopeiae
bintang yang terletak di rasi bintang Cassiopeia
Theta Cassiopeiae (θ Cas / θ Cassiopeiae) adalah salah satu bintang yang berada di rasi Cassiopeia. Bintang ini tergolong bintang katai tipe A (A-type main sequence dwarf) dengan magnitudo 4.34. Bintang ini berada pada jarak 137 tahun cahaya dari Bumi.
Etimologi
suntingMarfark atau Marfak merupakan nama tradisional dari bintang ini, bersama dengan μ Cas. Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:
nama lain | asal bahasa | arti |
---|---|---|
閣道四 | China | bintang keempat pada rasi Lorong Terbang[1] |
Quae in sinistro brachio (Almagest) | Latin | yang berada di tangan kiri (sang ratu)[2] |
Referensi
sunting- ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina
- ^ http://www.atlascoelestis.com/alsufi%2010.htm