Unsur golongan 7: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (-asal-usul, +asal usul
Baris 23:
== Sejarah ==
=== Mangan ===
Asal- usul nama [[mangan]] cukup kompleks. Pada zaman dulu, dua mineral hitam dari [[Magnesia (regional)|Magnesia]] (terletak di Yunani modern) keduanya disebut ''magnes'' dari nama asal tempat ditemukannya, tetapi diduga berbeda ''gender''. ''Magnes'' jantan menarik besi, dan merupakan bijih besi yang yang sekarang dikenal sebagai [[lodestone]] atau [[magnetit]], dan yang mungkin memberi istilah [[magnet]] kepada kita. Bijih ''magnes'' betina tidak menarik besi, tetapi digunakan untuk mewarnai kaca. ''Magnes'' feminin ini kelak disebut ''magnesia'', yang sekarang kita kenal sebagai [[pirolusit]]<!--pyrolusite--> atau [[mangan dioksida]]. Baik mineral ini maupun unsur mangan tidak ada yang bersifat magnet. Pada abad ke-16, mangan dioksida disebut ''manganesum'' oleh perajin kaca, kemungkinan karena pemotongan dan penggabungan dua kata, karena alkimiawan dan perajin kaca akhirnya harus membedakan ''magnesia negra'' (bijih hitam) dari ''magnesia alba'' (bijih putih, juga dari Magnesia, dan berguna dalam karya gelas). [[Michele Mercati]] menyebut magnesia negra sebagai ''manganesa'', dan akhirnya logam yang diisolasi darinya menjadi dikenal sebagai ''mangan'' ({{lang-en|manganese}}). Nama ''magnesia'' akhirnya hanya digunakan untuk merjuk pada [[magnesia alba]] putih (magnesium oksida), yang memberi nama [[magnesium]] untuk unsur bebas yang diisolasi darinya kelak.<ref>{{cite web|last=Calvert|first=J. B.|url=http://www.du.edu/~jcalvert/phys/chromang.htm|title=Chromium and Manganese|accessdate=2009-04-30|date=2003-01-24}}</ref>
 
Beberapa oksida mangan yang berwarna yang melimpah di alam, misalnya [[Mangan(IV) oksida|mangan dioksida]], telah digunakan sebagai pigmen sejak [[Zaman Batu]]. Lukisan gua di [[Gargas, Haute-Garonne|Gargas]] yang berusia 24.000 sampai 30.000 tahun mengandung pigmen mangan.<ref>{{cite journal|doi=10.1007/s00339-006-3510-7|title=Minerals discovered in paleolithic black pigments by transmission electron microscopy and micro-X-ray absorption near-edge structure|date=2006|last1=Chalmin|first1=E.|last2=Vignaud|first2=C. |last3=Salomon|first3=H.|last4=Farges|first4=F.|last5=Susini|first5=J. |last6= Menu|first6=M.|journal=Applied Physics A|volume=83 |pages=213–218|issue=12|bibcode=2006ApPhA..83..213C}}</ref>