Waktu Musim Panas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 33:
[[Port Arthur, Ontario]], Kanada adalah kota pertama di dunia yang memberlakukan WMP pada tanggal 1 Juli 1908.<ref>{{Cite news|url=https://www.northernontario.travel/thunder-bay/the-thunder-bay-connection-to-daylight-savings-time|title=Time to change your clocks – but why?|date=March 8, 2018|work=Northern Ontario Travel|access-date=October 9, 2018|language=en}}</ref><ref>{{citation |url=https://www.timeanddate.com/time/dst/ |title=Daylight Saving Time |access-date=October 8, 2018 }}</ref> Ini kemudian diikuti oleh [[Orillia]], Ontario, yang diperkenalkan oleh William Sword Frost ketika ia menjabat sebagai walikota pada tahun 1911 sampai dengan 1912.<ref>{{cite web|url =http://www.orilliapacket.com/2009/07/16/faded-memories-for-sale|last =Moro|first =Teviah|title =Faded Memories for Sale|newspaper =Orillia Packet and Times|date =July 16, 2009|location =Orillia, Ontario|accessdate =October 20, 2016|url-status=dead|archiveurl =https://web.archive.org/web/20160826093846/http://www.orilliapacket.com/2009/07/16/faded-memories-for-sale|archivedate =August 26, 2016|df =mdy-all}}</ref> Negara yang pertama kali memberlakukan WMP (bahasa Jerman: ''Sommerzeit'') secara nasional adalah [[Kekaisaran Jerman]] dan sekutu [[Perang Dunia I]]-nya [[Austria-Hongaria]]; WMP dimulai pada tanggal 30 April 1916 sebagai upaya untuk menghemat batu bara saat perang. Britania, kebanyakan negara sekutunya, dan negara-negara Eropa yang netral lainnya dengan segera mengikuti praktik tersebut. Rusia dan beberapa negara lainnya menerapkannya satu tahun kemudian. Amerika Serikat menerapkan WMP pada tahun 1918. Kebanyakan negara kemudian mencabut pemberlakuan WMP setelah perang usai pada tahun 1918, kecuali Kanada, Britania Raya, Prancis, Irlandia, dan Amerika Serikat. Praktik ini kemudian menjadi lebih umum semasa [[Perang Dunia II]] dan diberlakukan luas di Amerika dan Eropa sejak tahun 1970an sebagai akibat dari [[krisis energi 1970-an]]. Sejak saat itu, banyak negara yang telah memberlakukan, menyesuaikan, dan membatalkan WMP dari tahun ke tahun.{{sfnp|''Seize the Daylight''|2005|pp=51–89}}
 
==ProsedureProsedur==
{{multiple image|align= left|direction= vertical|width= 165|image1= Begin CEST.svg|alt1= Diagram of a clock showing a transition from 02:00 to 03:00|caption1= Saat WMP mulai diberlakukan, jarum jam dimajukan satu jam ke depan (seolah-olah melewatkan satu jam) setelah tengah malam.|image2= End CEST.svg|alt2= Diagram of a clock showing a transition from 03:00 to 02:00|caption2= Ketika pemberlakuan WMP berakhir dan waktu standar diberlakukan, jarum jam dimundurkan satu jam ke belakang (seolah-olah mengulangi satu jam) setelah tengah malam. Waktu pasti pemberlakuan berbeda-beda sesuai negara.}}