Wikipedia:Artikel Pilihan/17 2013: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
darurat
 
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
{{HU/Tepigambar|EmperorSuleiman.jpg|150|Suleiman I.|{{{seluler|}}}}}
'''[[Suleiman I]]''' adalah [[sultan]] [[Turki Utsmaniyah]] ke-10 yang berkuasa dari tahun 1520 hingga 1566. Ia merupakan tokoh penting pada Eropa abad ke-16. Suleiman memimpin tentara Utsmaniyah menaklukkan [[Belgrade]], [[Rhodes]], dan sebagian besar [[Hongaria]] sebelum berhasil dipukul mundur dalam [[Pengepungan Wina]] tahun 1529. Ia menganeksasi sebagian besar [[Timur Tengah]] dan [[Afrika Utara]] (hingga sejauh [[Aljazair]] di barat). Di bawah kekuasaannya, armada Utsmaniyah menguasai [[Laut Tengah]], [[laut Merah|Merah]], dan [[Teluk Persia]]. Dalam upayanya untuk memperkuat Utsmaniyah, Suleiman melancarkan reformasi legislatif yang berhubungan dengan masyarakat, pendidikan, perpajakan, dan hukum kriminal. Hukum kanoniknya (atau ''Kanun'') memperbaiki bentuk kekaisaran selama berabad-abad setelah kematiannya. Selain merupakan penyair dan tukang emas, ia juga menjadi pelindung budaya yang besar, hingga Utsmaniyah mencapai masa keemasan dalam bidang artistik, sastra, dan arsitektur. ('''[[Suleiman I|selengkapnya...]]''')
 
{{TFAfooter|Sejarah Dunia|Kota Kinabalu|Geng: Pengembaraan Bermula}}