Wikipedia:Konflik kepentingan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
(12 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 4:
'''[[Konflik kepentingan di Wikipedia]]''' adalah ketidakcocokan antara tujuan Wikipedia, yaitu membuat sebuah ensiklopedia yang [[WP:NPOV|netral]] dan [[WP:V|memiliki sumber yang tepercaya]], dengan tujuan penyunting-penyunting secara perseorangan. Yang termasuk dalam suntingan dengan konflik antara lain berkontribusi ke wikipedia untuk mempromosikan kepentingan Anda sendiri, atau kepentingan individu, atau perusahaan, atau kelompok lain. '''Jika memajukan kepentingan luar lebih penting bagi seorang penyunting daripada memajukan tujuan Wikipedia, penyunting tersebut sedang berkonflik kepentingan.'''
 
Suntingan dengan konflik kepentingan sangatlah tidak dianjurkan. Jika suntingan menimbulkan gangguan terhadap ensiklopedia melalui pelanggaran kebijakan seperti [[WP:NPOV|sudut pandang netral]], [[WP:NOT|Wikipedia bukanlah...]], dan [[WP:COPYVIO|pelanggaran hak cipta]], akun pengguna dapat diblokir. Suntingan dengan konflik kepentingan juga berisiko menimbulkan rasa malu di depan publik, baik terhadap perseorangan maupun kelompok yang sedang dipromosikan. <ref>EditingPenyuntingan indemi thekepentingan interestshubungan ofmasyarakat publicsangat relationstidak is particularly frowned upondianjurkan. ThisHal includes,ini butjuga ismencakup notpada limitedpenyuntingan to,yang editsdilakukan madeoleh bydepartemen [[publichubungan relationsmasyarakat]] departmentsdi ofperusahaan corporationsatau orbadan governmental entitiespemerintah; oratau oforganisasi othernirlaba publicatau ornirlaba privatepublik for-profitatau orswasta not-for-profitlainnya; organizations;atau oroleh byeditor professionalprofesional editorsyang paiddibayar tountuk editmenyunting aartikel Wikipedia article with thedengan ''solesatu-satunya intenttujuan'' ofuntuk improvingmeningkatkan thatcitra organization'sorganisasi imagetersebut. Wikipedia isadalah aforum veryyang publicsangat forumumum, anddan newsberita oftentang whatapa occursyang hereterjadi isdi frequentlysini reportedsering indiberitakan thedi media. "AnythingApa youpun sayyang hereAnda andkatakan anythingdi yousini dodan hereapa canpun haveyang realAnda worldlakukan consequencesdi sini dapat menimbulkan konsekuensi nyata." '''SeeLihat pula: [[Wikipedia:Wikipedia is in the real world|Wikipedia is initu thedi realdunia worldnyata]]<!--[[d:Q14192605]]-->'''</ref>
 
Penyunting dengan konflik kepentingan sangat dianjurkan—tetapi tidak diharuskan—untuk menyatakan tujuan mereka, baik di halaman pengguna mereka, maupun di halaman pembicaraan artikel yang mereka sunting, terutama jika suntingan tersebut dapat dipertentangkan. Penyunting yang menyembunyikan konflik kepentingan mereka biasanya akan terbongkar, sehingga menimbulkan kesan bahwa mereka, dan kemungkinan tempat mereka bekerja, berusaha untuk mendistorsi Wikipedia. Ketika seorang dengan terbuka menyatakan konflik kepentingan mereka, penyunting yang lain harus selalu [[WP:ANB|mengasumsikan bahwa penyunting tersebut berusaha melakukan yang terbaik]]. Jangan menggunakan pernyataan konflik kepentingan yang diberikan secara terbuka sebagai senjata untuk melawan sang penyunting.
 
Ketika menginvestigasi kasus kemungkinan konflik kepentingan, para Wikipediawan harus berhati-hati untuk tidak menunjukkan identitas penyunting yang lain. Kebijakan anti-penistaan lebih tinggi daripada panduan konflik kepentingan ini. Konflik kepentingan seorang penyunting sering terungkap ketika sang penyunting menunjukkan hubungannya dengan subyek artikel yang ia sunting. Ketika seorang penyunting tidak menunjukkan afiliasi apa pun, ikutilah kebijakan NPOV Wikipedia dengan hati-hati, sehingga dapat membantu menangkal suntingan bias.
<!--
== Overview ==
{{Guideline list}}
COI editing is strongly discouraged. COI editors causing disruption may be [[WP:BLOCK|blocked]]. Editors with COIs who wish to edit responsibly are strongly encouraged to follow Wikipedia policies and [[Wikipedia:Best practices for editors with conflicts of interest|best practices]] scrupulously. They are also encouraged to disclose their interest on their [[WP:User page|user pages]] and '''also''' on the [[WP:Talk page|talk page]] of the related article they are editing, and to request others' views, particularly if those edits may be contested. Most Wikipedians will appreciate your [[honesty]].
 
'''[[:en:Wikipedia:Wikipedia isitu indi thedunia real worldnyata|Semua yang Anda katakan atau lakukan di Wikipedia dapat memiliki konsekuensi di dunia nyata]].''' ([[:en:Wikipedia:Wikipedia is in the real world|en]]). Suntingan dengan konflik kepentingan rutin diekspos di media. Semua suntingan direkam di ruang publik dan akan tetap selamanya demikian. [[WP:OWN|Anda tidak memiliki artikel]] dan penyunting lain mungkin akan menghapusnya, membiarkannya, atau menambahkan informasi yang mungkin tidak banyak diketahui.
If you have a conflict of interest, then any changes that might be seen as controversial or not [[WP:NPOV|strictly neutral]] should be first suggested on the relevant [[WP:TALK|talk page]] or [[WP:NOTICEBOARD|noticeboard]]. Before committing time or undertaking an agreement to write, you may also wish to seek advice before starting any new article in order to confirm it is suitable. It is also '''advisable''' to take similar care on subjects where you do not have a conflict of interest but do hold strong views or have a significant involvement.
-->
 
'''[[:en:Wikipedia:Wikipedia is in the real world|Semua yang Anda katakan atau lakukan di Wikipedia dapat memiliki konsekuensi di dunia nyata]].''' Suntingan dengan konflik kepentingan rutin diekspos di media. Semua suntingan direkam di ruang publik dan akan tetap selamanya demikian. [[WP:OWN|Anda tidak memiliki artikel]] dan penyunting lain mungkin akan menghapusnya, membiarkannya, atau menambahkan informasi yang mungkin tidak banyak diketahui.
 
== Pendahuluan ==
[[WP:IS|Wikipedia adalah sebuah ensiklopedia]], yang dibangun secara sukarela oleh para kontributor yang terlibat di dalamnya. Tentu saja, karena bersifat sukarela, maka <u>pada umumnya</u> para kontributor Wikipedia <u>tidak dibayar</u> dan <u>tidak memiliki hubungan</u> (terafiliasi) dengan subjek artikel yang mereka buat atau sunting. Kontributor Wikipedia lebih mengandalkan informasi yang tertera pada [[WP:ST|sumber tepercaya]] yang [[WP:Pemastian|dapat diverifikasi]], dan menolak [[WP:RISET|riset asli]]. Sehingga, setiap pernyataan tak bersumber bisa dihapus atau diganti kapan saja. Selain itu, Wikipedia adalah sebuah ensiklopedia bebas, artinya setiap konten di Wikipedia bisa disunting dan diubah oleh siapa saja, tanpa terkecuali.
 
Meskipun begitu, terkadang beberapa orang memanfaatkan "kebebasan" Wikipedia untuk kepentingan mereka sendiri. Mereka membuat artikel tentang diri mereka sendiri, atau yang berkaitan dengan diri mereka, misalnya artikel tentang perusahaan dan sekolah yang didirikan atau dimiliki oleh mereka, atau bahkan biografi diri mereka sendiri ([[WP:autobiografi|autobiografi]]). Ada pula kontributor yang mengambil upah atas kontribusi mereka di Wikipedia dalam membuat artikel baru atau menyunting artikel yang sudah ada. Inilah yang disebut dengan "konflik kepentingan."
Baris 26 ⟶ 19:
Ada dua masalah yang mungkin ditimbulkan oleh konflik kepentingan:
* Kontributor konflik kepentingan umumnya mengisi artikel yang mereka buat dengan materi yang terkesan melebih-lebihkan subjek artikelnya (''[[WP:HIPERBOLIS|hiperbola]]'') dan mengabaikan penggunaan [[WP:ST|sumber tepercaya]]. Tak jarang, artikel-artikel mereka "disortir" di [[Wikipedia:Usulan penghapusan]].
* Apabila artikel pertama mereka dihapus, kontributor konflik kepentingan mungkin akan mencoba untuk berulang kali membuat artikel yang sama, bahkan dengan materi yang sama. Hal ini seringkali berakibat pada pemblokiran, kemudian memicu munculnyapenggunaan [[WP:SILUMAN|akun siluman]], dan mengakibatkan munculnya nama baru dalam daftar [[Wikipedia:Penyalahgunaan jangka panjang]] (LTA).
 
Sekarang kita tahu, bahwa kontributor konflik kepentingan dapat merusak komunitas Wikipedia dan bahkan mengakibatkan kualitas artikel yang ditulis menjadi menurun. Oleh karena itu, Wikipedia <u>sangat tidak</u> menganjurkan konflik kepentingan, meskipun Wikipedia tidak sepenuhnya melarang hal tersebut selama kontributor konflik kepentingan dan kontributor bayaran bersedia untuk mengikuti {{w|kebijakan dan pedoman}} yang ada di Wikipedia.
Baris 78 ⟶ 71:
=== Menyunting artikel yang terafiliasi dengan diri sendiri {{anchor|Ediri}} ===
{{Shortcut|WP:SUNTINGSENDIRI}}
Apabila Anda adalah salah satu subjek artikel (atau pemilik subjek artikel, misalnya pemilik perusahaan) di Wikipedia, maka berusahalah untuk tidak menyunting artikel tentang diri Anda sendiri atau hal-hal yang terafiliasi dengan diri Anda. Contoh untuk hal ini adalah artikel perusahaan yang dimiliki oleh Anda, bisa jadi Anda adalah salah satu pemegang sahamnya, atau bahkan direktur perusahaan tersebut. Kriteria ini berlaku secara umum, artinya mencakup " hal apapun yang berhubungan" dengan Anda, tidak terkecuali. Mengutus perwakilan untuk menyunting artikel tentang diri Anda sendiri di Wikipedia juga termasuk dalam kriteria ini, hal itu dikarenakan "perwakilan" Anda masih terhubung dengan Anda sendiri.
 
Meskipun begitu, subjek artikel tetap diperbolehkan menyunting artikel tentang dirinya apabila dia menemukan bahwa di dalam artikel tersebut ada materi kontroversial yang tak bersumber, dalam hal ini bisa saja dikategorikan sebagai {{w|fitnah}}, dan dirinya dapat menghilangkan materi tak bersumber itu secara langsung, mengutus perwakilan, atau meminta bantuan pengurus untuk melakukan hal tersebut. Akan tetapi, apabila Anda menghilangkan materi kontroversial yang masih memiliki sumber, dan sumber tersebut [[WP:ST|tepercaya]], maka tindakan Anda akan dikategorikan sebagai penghilangan informasi dan usaha dalam [[WP:SENSOR|menyensor]] "sebuah fakta."
Baris 104 ⟶ 97:
* Kontributor berbayar tidak mewakili Wikimedia Foundation maupun komunitas Wikipedia secara umum, hanya mewakili klien.
* Kontributor berbayar harus mengungkapkan perusahaan, klien, dan afiliasinya di Wikipedia. Tidak ada kerahasiaan terkait klien, semuanya harus diungkapkan secara jelas.
* KontributorKontribusi berbayar dapat ditinjau dan direvisi oleh semua orang di Wikipedia. Baik klien maupun kontributor berbayar tidak memiliki artikel tersebut.
* Kontributor berbayar tidak dapat menjamin hasil apa pun untuk sebuah artikel di Wikipedia. Seluruh informasi dalam artikel dapat direvisi atau dihapus oleh penyunting lain kapan saja.
 
Baris 159 ⟶ 152:
 
1. Jika Anda ingin menggunakan templat untuk melakukan ini, tempatkan {{tlx|connected contributor}} '''di bagian paling atas artikel''' yang terkena konflik kepentingan tersebut:
 
{{cot|bg=#DCDCDC|fc=#555555|width=75%|Penggunaan {{tl|Connected contributor}}}}
:<span style="font-size:100%;"><code><nowiki>{{</nowiki>Connected contributor|User1=''Nama pengguna Anda'' |U1-declared=yes| U1-otherlinks=''(Opsional) Masukkan afiliasi, pengungkapan, artikel, atau perbedaan yang relevan yang menunjukkan kontribusi COI.''<nowiki>}}</nowiki></code></span>
Baris 168 ⟶ 160:
 
3. Jika Anda ingin menyatakan konflik kepentingan '''pada [[Special:MyPage|halaman pengguna Anda]]''', Anda dapat menggunakan templat {{tlx|UserboxCOI}}:
 
{{cot|bg=#DCDCDC|fc=#555555|width=75%|Penggunaan {{tl|UserboxCOI}}}}
Sunting sumber halaman pengguna Anda dan ketik:<br><span style="font-size:100%;"><code><nowiki>{{</nowiki>UserboxCOI|1=''nama artikel Wikipedia''<nowiki>}}</nowiki></code></span>
Baris 183 ⟶ 174:
== Lihat pula ==
* [[Konflik kepentingan di Wikipedia]]
* [[Wikipedia:Konflik kepentingan/Papan Pengumuman]] (WP:COIN) — Untuk melaporkan tindak konflik kepentingan yang meresahkan.
 
== Catatan ==