Yogie Suardi Memet: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dirga udara (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Dmirnovv (bicara | kontrib)
Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 63:
| battles = [[Operasi Seroja]]
}}
[[Letnan Jenderal]] [[TNI]] ([[Purnawirawan|Purn]]) [[Raden]] [[Haji (gelar)|H.]] ''' Raden Mohammad Yogie Suardi Memet''' ({{lahirmati|[[Cirebon]], [[Jawa Barat]]|16|05|1929|[[Bandung]], [[Jawa Barat]]|7|6|2007}}) adalah seorang mantan perwira [[TNI Angkatan Darat]] yang menjadi birokrat dan politikus. Kiprahnya di pemerintahan pertama kali ketika menjabat sebagai [[Gubernur Jawa Barat]] masa bakti 1985–1990 dan terpilih kembali untuk masa jabatan kedua sejak Mei 1990 dan diberhentikan pada 22 Mei 1993.<ref>{{Cite news|url=https://majalah.tempo.co/read/pokok-dan-tokoh/38934/dilantik |title=Dilantik |work=[[Tempo.co]] |date=25 Mei 1985|accessdate=6 Januari 2023|last= |language=id }}</ref><ref>{{Cite web|title=Target Gubernur Yogie|url=https://majalah.tempo.co/read/nasional/38917/target-gubernur-yogie|work=Tempo.co|publisher=Majalah Tempo|location=|date=25 Mei 1985|access-date=6 Januari 2023}}</ref> Ketika menjabat, Yogie ditunjuk oleh Presiden [[Soeharto]] untuk menduduki posisi [[Menteri Dalam Negeri Indonesia|Menteri Dalam Negeri]] di [[Kabinet Pembangunan VI|kabinetnya]].
 
Ia dikenal karena menggagas [[Jalan Transyogi]] yang menjadi penghubung Kota Administratif Jakarta Timur dan Kabupaten Bogor (terutama [[Cileungsi, Bogor|Kecamatan Cileungsi]] dan [[Gunung Putri, Bogor|Gunung Putri]]) yang pada awalnya digagas untuk rencana pemindahan ibukota ke [[Jonggol, Bogor]].<ref name=":0">{{Cite web|title=Danjen Kopassus Ini Religius dan Sederhana, Hentikan Kehidupan Nakal Prajurit Korps Baret Merah|url=https://nasional.sindonews.com/read/758441/14/danjen-kopassus-ini-religius-dan-sederhana-hentikan-kehidupan-nakal-prajurit-korps-baret-merah-1651269883|website=SINDOnews Nasional|language=id-ID|access-date=2023-09-22}}</ref>