Yunani: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Heyand (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Heyand (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 163:
Menurut sensus tahun [[2001]], Yunani memiliki populasi sebanyak 10.964.020 jiwa. 58,8% di antaranya tinggal di daerah perkotaan, sisanya sebesar 28,4% tinggal di pedesaan. Populasi di dua kota terbesar Yunani, [[Athena]] dan [[Tesaloniki]], hampir mencapai 4 juta orang. Meskipun populasi Yunani terus berkembang, Yunani tetap saja masih menghadapi masalah demografis yang cukup serius. Tahun [[2002]] adalah tahun pertama di mana jumlah kematian lebih besar daripada jumlah kelahiran.
 
Jumlah imigran yang menetap di Yunani saat ini diperkirakan mencapai lebih dari satu juta jiwa. Sebanyak 65% datang dari [[Albania]] yang mengundang konflik karena perbatasan Yunani-[[Albania]] dibuka tanpa adanya persetujuan dari pemerintah Yunani. Orang [[Albania]] sering kali dilecehkan dan dieksploitasi di Yunani. Belakangan ini mereka juga mendapat reputasi sebagai pembuat onar dan pelaku tindak kejahatan terbanyak. Akan tetapi, saat ini banyak orang Yunani yang mau mengakui kontribusi mereka kepada perekonomian negara. Selain dari Albania, ada sejumlah kecil imigran yang berasal dari [[Bulgaria]], [[Serbia]], [[Rumania]], [[Pakistan]], [[Ukraina]], [[Belarusia]], [[Polandia]], [[Mesir]], [[Palestina]], [[Etiopia]], [[Bangladesh]], [[Republik Rakyat Tiongkok|Tiongkok]], dan [[Georgia]]. Jumlah pastinya tidak diketahui karena kebanyakan menetap secara ilegal.
 
=== Agama ===
Baris 176:
| value2 = 3
| color2 = Blue
| label3 = [[TakTidak beragama|Tidak Beragama]]
| value3 = 4
| color3 = Silver
Baris 186:
| color5 = Black}}
 
[[Konstitusi]] Yunani menjamin [[kebebasan]] mutlak dalam beragama. Yunani juga menyatakan bahwa setiap orang yang tinggal di wilayah Yunani akan menikmati perlindungan penuh akan kepercayaan mereka. Sebagai tambahan, setiap [[aktivitas]] yang berhubungan dengan pembangunan rumah ibadah resmi harus disetujui terlebih dahulu oleh Gereja Ortodoks. Nyatanya, agama mayoritas di Yunani adalah [[Gereja Ortodoks Yunani|Kristen Ortodoks Yunani]] yang merupakan salah satu bagian dari [[Gereja Ortodoks Timur]] dengan persentase sekitar (90%) dari total jumlah penduduk. Kekristenan Ortodoks juga menjadi agama resmi di Yunani dan ditetapkan menjadi agama negara yang memiliki status spesial di Yunani. Ada pula denominasi [[Kekristenan|Kristen]] lainnya seperti: [[Gereja Katolik Roma|Katolik Roma]] dan [[Protestanisme]]. Agama Kristen dianut 93% dari total jumlah penduduk, ada pula 4% kelompok masyarakat yang tidak terafiliasi/berafiliasi pada agama manapun ( [[Agnostisisme|Agnostisisme/Agnostik]], [[Ateisme]], dan paham lainnya), 2% dari jumlah penduduk adalah [[Islam]], 1% sisanya beragama lain seperti: [[Yudaisme|Yudaisme/Yahudi]], [[Agama Buddha|Buddhisme]], dan [[Agama Hindu|Hindu]]. Mereka yang beragama Yahudi rata-rata merupakan orang keturunan bangsa Yahudi/Israel ataupun orang Eropa (termasuk Balkan) yang memang menganut ajaran Yudaisme (Yahudi). Agama Buddha dianut oleh keturunan Tionghoa dansedangkan agama Hindu dianut oleh orang keturunan India dan juga sebagian Bangladesh. Agama Islam banyak dianut oleh imigran/orang keturunan Turki serta Albania, ada juga beberapa masyarakat dari timur tengah keturunan Arab serta masyarakat timur tengah lainnya (Persia-Iran, Kurdi, Pashtun-Afghanistan), sebagian sisanya orang Asia selatan (Pakistan dan Bangladesh) yang membentuk komunitas Muslim di Yunani. Yunani menjamin kebebasan beragama, [[Umat Kristen|Umat Kristen/Kristiani]] dan [[Muslim|Umat Muslim]] hidup berdampingan dengan damai di Yunani, begitupun dengan orang yang beragama lainnya maupun dengan orang yang tidak menganut agama.
 
== Budaya ==