A Face in the Crowd (film)
A Face in the Crowd adalah sebuah film drama Amerika tahun 1957 yang dibintangi oleh Andy Griffith, Patricia Neal dan Walter Matthau, serta disutradarai oleh Elia Kazan.[1] Skenarionya ditulis oleh Budd Schulberg, berdasarkan pada cerpen buatannya "Your Arkansas Traveler", dari kumpulan cerpen, Some Faces in the Crowd (1953).
A Face in the Crowd | |
---|---|
Sutradara | Elia Kazan |
Produser | Elia Kazan |
Skenario | Budd Schulberg |
Berdasarkan | "Your Arkansas Traveler" oleh Budd Schulberg |
Pemeran | |
Penata musik | Tom Glazer |
Sinematografer |
|
Penyunting | Gene Milford |
Distributor | Warner Bros. |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 125 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Pada 2008, film tersebut terpilih untuk penyajian dalam Pendaftaran Film Nasional Amerika Serikat oleh Perpustakaan Kongres karena "signifikan secara budaya, sejarah, atau aestetik."
Referensi
sunting- ^ Georges Sadoul (1972). Dictionary of Films. Translated, edited, and updated by Peter Morris. University of California Press. hlm. 108. ISBN 978-0-520-02152-5.
Pranala luar
suntingWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: A Face in the Crowd (film).
- Movie Review by George Chabot
- Movie Review- A Face In The Crowd: The Dark Side of Andy Griffith-YouTube Video by Austin McConnell
- A Face in the Crowd di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- A Face in the Crowd di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) A Face in the Crowd di TCM Movie Database
- (Inggris) A Face in the Crowd di American Film Institute Catalog
- Archive of American Television interview of Andy Griffith about the film: Video
- "Naming the Fictional Vitajex Pill in A Face in the Crowd (1957)"; Essay by Mark Griep
- [1] Some Faces in the Crowd by Budd Schulberg, including "Your Arkansas Traveler" story (pages 3–44)