Abhimanyu (film 1989)

film India

Abhimanyu adalah sebuah film India yang disutradarai oleh Tony Juneja dan dirilis pada 1989. Film tersebut dibintangi oleh Anil Kapoor, Kimi Katkar, Poonam Dhillon, Anita Raj. Film tersebut merupakan buat ulang dari blockbuster Tamil Sakalakala Vallavan, yang dibintangi oleh Kamal Haasan yang dirilis pada 1982.

Abhimanyu
SutradaraTony Juneja
ProduserTito
SkenarioGyandev Agnihotri
PemeranAnil Kapoor
Kimi Katkar
Poonam Dhillon
Penata musikAnu Malik
SinematograferJal Mistry
Tanggal rilis
  • 8 Juni 1989 (1989-06-08)
Durasi168 menit
NegaraIndia
BahasaHindi

Pranala luar

sunting