Ahmad Vahidi (bahasa Persia: احمد وحیدی, lahir 27 Juni 1958) adalah seorang panglima militer Iran dari Garda Revolusioner.[2] Pada 1988, ia diangkat menjadi pasukan khusus luar wilayahnya, Pasukan Quds.[3] Ia menjadi menteri pertahanan di bawah kepemimpinan Mahmoud Ahmadinejad, dimana ia menjabat dari 3 September 2009 sampai 15 Agustus 2013.

Ahmad Vahidi
Ahmad Vahidi pada 2022
Menteri Pertahanan
Masa jabatan
3 September 2009 – 15 Agustus 2013
PresidenMahmoud Ahmadinejad
Informasi pribadi
Lahir
Ahmad Shah Cheraghi

27 Juni 1958 (umur 66)
Shiraz, Iran
KebangsaanIran
Karier militer
PihakIran
Dinas/cabangGarda Revolusioner
Masa dinas1979–kini
PangkatBrigadir Jenderal
KomandoPasukan Quds[1]
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

sunting
  1. ^ "Behind the Headlines: Iran's terrorist defense minister". Israeli Ministry of Foreign Affairs. 23 August 2009. Diakses tanggal 28 August 2009. 
  2. ^ "Iran defense minister a terror suspect". The Washington Times. 21 August 2009. Diakses tanggal 23 August 2009. 
  3. ^ Kenneth Katzman (6 February 2017), "Iran's Foreign and Defense Policies" (PDF), Congressional Research Service, Federation of American Scientists, hlm. 25, diakses tanggal 1 March 2017 

Pranala luar

sunting