Albatros mollymawk

genus burung

Albatros mollymawks adalah kelompok albatros berukuran sedang dari genus Thalassarche. Genus ini hanya ditemukan di belahan bumi bagian selatan, seperti albatros dari genus lain pada umumnya. Genus ini cukup lama dianggap sama dengan genus albatros besar, Diomedea, tetapi penelitian menggunakan DNA mitokondria menunjukkan bahwa mereka adalah takson monofiletik terkait dengan albatros hitam, yang membuat mereka dimasukkan dalam genus tersendiri.[1]

Albatros mollymawk
Albatros pemalu (Thalassarche cauta)
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Aves
Ordo: Procellariiformes
Famili: Diomedeidae
Genus: Thalassarche
L. Reichenbach, 1853
Spesies

'Thalassarche chlororhynchos
Albatros hidung-kuning-atlantik
'Thalassarche carteri
Albatros hidung-kuning-indian
'Thalassarche bulleri
Albatros buller
'Thalassarche cauta
Albatros pemalu
'Thalassarche steadi
Albatros topi-putih
'Thalassarche eremita
Albatros chatham
'Thalassarche salvini
Albatros salvin
'Thalassarche impavida
Albatros campbell
'Thalassarche chrysostoma
Albatros kepala-abu-abu
'Thalassarche melanophrys
Albatros alis-hitam
Thalassarche thyridata

Sinonim

Diomedea (partim)

Species

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Nunn, Gary B.; Cooper, John; Jouventin, Pierre; Robertson, Chris J. R. & Robertson Graham G. (1996). "Evolutionary relationships among extant albatrosses (Procellariiformes: Diomedeidae) established from complete cytochrome-b gene sequences" (PDF). Auk. 113 (4): 784–801. doi:10.2307/4088857.