Angels with Dirty Faces

Angels with Dirty Faces adalah sebuah film kejahatan Amerika 1938 yang disutradarai oleh Michael Curtiz untuk Warner Brothers. Film tersebut dibintangi oleh James Cagney, Pat O'Brien, The Dead End Kids, Humphrey Bogart, Ann Sheridan, dan George Bancroft. Naskahnya ditulis oleh John Wexley adan nd Warren Duff, dan berdasarkan pada cerita buatan Rowland Brown. Film tersebut mengisahkan kebangkitan dan kejatuhkan gangster terkenal fiksi William "Rocky" Sullivan. Setelah menjalani tiga tahun di penjara atas kasus perampokan bersenjata, Rocky berniat mengumpulkan $100,000 dari salah satu persekongkolnya, pengacara geng Jim Frazier. Sementara itu, Romo Jerry Connolly berusaha agar menghindarkan sekelompok pemuda dari kejatuhan di bawah pengaruh Rocky.

Angels with Dirty Faces
Poster rilis teatrikal
SutradaraMichael Curtiz
ProduserSamuel Bischoff
Ditulis olehJohn Wexley
Warren Duff
Berdasarkan
Angels With Dirty Faces karya Rowland Brown
PemeranJames Cagney
Pat O'Brien
The Dead End Kids
Humphrey Bogart
Ann Sheridan
George Bancroft
Penata musikMax Steiner
SinematograferSol Polito
PenyuntingOwen Marks
DistributorWarner Bros.
Tanggal rilis
26 November 1938 (1938-11-26)
Durasi97 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Pendapatan
kotor
$1.7 juta[1]

Angels with Dirty Faces dirilis pada 28 November 1938, dengan ulasan positif. Di Academy Awards ke-11, film tersebut dinominasikan dalam tiga kategori: Aktor Terbaik (Cagney), Sutradara Terbaik (Curtiz), dan Cerita Terbaik (Brown).

Catatan dan referensi

sunting

Catatan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Robertson, pages 47-48.

Bacaan tambahan

sunting

Pranala luar

sunting