Anggur merah
masok
Anggur merah adalah sebuah jenis minuman anggur yang terbuat dari varietas anggur (hitam) berwarna tua. Warna minuman anggur yang sebenarnya dapat berupa violat, biasanya dari anggur muda, selain merah bata pada anggur dewasa dan coklat pada anggur merah tua. Perasan dari anggur ungu berwarna putih kehijauan, warnah merah berasal dari pigmin antokyan (juga disebut antokyanin) yang terdapat pada warna kulit anggur yang menghasilkan perasan berwarna merah, kecuali pada varietas teinturier yang relatif kurang umum. Sebagian besar proses produksi anggur merah melibatkan penyarian warna dan rasa yang berasal dari warna buah anggur.[1]
Karakteristik | |
---|---|
Jenis | wine color (en) |
Warna | merah |
Referensi
sunting- ^ Jeff Cox "From Vines to Wines: The Complete Guide to Growing Grapes and Making Your Own Wine" pgs 131-142 Storey Publishing 1999 ISBN 1-58017-105-2