Anjing serigala Cekoslowakia
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |
Anjing serigala Cekoslowakia (bahasa Ceko: československý vlčák; bahasa Slowakia: československý vlčiak; bahasa Inggris: Czechoslovakian wolfdog, Czechoslovakian vlčák, Czechoslovakian vlčiak) adalah satu ras anjing yang agak baru yang asal usulnya boleh dijejak kepada satu uji kaji dijalankan pada 1955 di Czechoslovakia. Selepas mula-mula menangkarkan 48 ekor anjing gembala Jerman zuriah pekerja dengan empat ekor serigala Carpathia, satu rencana berhasil mewujudkan satu ras yang mempunyai temperamen, mentalitas kawanan, dan kebolehlatihan anjing gembala Jerman dan kekuatan, binaan fizikal, dan stamina serigala Carpathia.
Negara asal | Cekoslowakia | ||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| |||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||
Catatan | |||||||||||||||||||||||||
AKC setakat ini menggunakan standar ras FCI |
Ras ini dikembangkan sebagai anjing penyerang untuk kegunaan dalam Operasi Khas ketentaraan dilakukan oleh komando Tentara Khas Cekoslowakia tetapi juga kemudian digunakan dalam pencarian dan penyelamatan, schutzhund, pelacakan, penggembalaan, ketangkasan, kepatuhan, pemburuan, dan drafting di Eropa dan di Amerika Serikat. Ia secara resminya diiktiraf sebagai ras nasional di Cekoslowakia pada 1982. Ia diiktiraf secara resmi sebagai ras oleh FCI pada 1989.
Rujukan
suntingPranala luar
sunting- Anjing serigala Cekoslowakia di Curlie (dari DMOZ)
- (Inggris) Laman khas untuk statistika ras ini Diarsipkan 2009-11-11 di Wayback Machine.