Anodisa aluminium
Campuran aluminium dianodisasi (bahasa Inggris: aluminium anodizing) untuk meningkatkan ketahanan terhadap korosi, untuk meningkatkan kekerasan permukaan, dan untuk memungkinkan pencelupan (pewarnaan), meningkatkan pelumasan, atau meningkatkan adhesi. Lapisan anodik adalah non-konduktor.
Pranala luar
sunting- Davis, Joseph R. (1993). Aluminum and Aluminum Alloys (edisi ke-4th). ASM International. ISBN 978-0-87170-496-2. OCLC 246875365.
- Sheasby, P. G.; Pinner, R. (2001). The Surface Treatment and Finishing of Aluminum and its Alloys. 2 (edisi ke-sixth). Materials Park, Ohio & Stevenage, UK: ASM International & Finishing Publications. ISBN 0-904477-23-1.