Arsitektur Gotik

(Dialihkan dari Arsitektur Gothik)

Arsitektur Gotik adalah gaya arsitektur yang digunakan selama abad pertengahan tengah dan akhir. Gaya ini berevolusi dari arsitektur Romanesque dan diteruskan oleh arsitektur Renaisans.

Katedral Reims, Prancis.

Arsitektur ini berasal dari Prancis abad ke-12.

Istilah "gotik" diciptakan pada masa Renaisans untuk menyebut seni akhir Abad Pertengahan, dengan arti negatif yang baru hilang pada abad ke-19.

Pranala luar

sunting