Ashton Götz
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Ashton Götz (lahir 16 Juli 1993) adalah pemain sepak bola Jerman yang bermain sebagai gelandang tengah atau bek dengan Hamburger SV di Bundesliga.[1]
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Ashton Götz | ||
Tanggal lahir | 16 Juli 1993 | ||
Tempat lahir | Pirmasens, Jerman | ||
Tinggi | 177 m (581 ft) | ||
Posisi bermain | Bek | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Hamburger SV | ||
Nomor | 39 | ||
Karier junior | |||
SV St. Georg | |||
SC Concordia | |||
SC Hamm | |||
2008–2012 | Hamburger SV | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2011– | Hamburger SV II | 52 | (0) |
2014– | Hamburger SV | 10 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 17 Februari 2015 |
Karier klub
suntingGötz adalah pemain muda dari Hamburger SV. Pada tahun 2011, ia membuat debut untuk tim cadangan. Dia membuat debut Bundesliga pada 24 September 2014 melawan Borussia Mönchengladbach. Ia menggantikan Dennis Diekmeier di perpanjangan waktu dalam kekalahan 1-0.[2]
Referensi
sunting- ^ "Germany - A. Götz - Profile with news, career statistics and history - Soccerway". soccerway.com. Diakses tanggal 2014-10-19.
- ^ "Borussia Mönchengladbach vs. Hamburger SV - 24 September 2014 - Soccerway". soccerway.com. Diakses tanggal 2014-10-19.
Pranala luar
sunting- (Jerman) Profil Ashton Götz di fussballdaten.de
- kicker profile (Jerman)