Atmosfer benda langit
lapisan gas yang mengelilingi benda astronomi dipegang oleh gravitasi
Atmosfer adalah nama untuk lapisan gas yang menyelubungi benda yang memiliki massa sangat berat. Gas-gas tersebut tertarik oleh gravitasi dari planet tersebut. Beberapa planet terdiri dari beberapa gas, dan oleh karena itu memiliki atmosfer yang tebal (lihat raksasa gas).
Dalam tata surya
sunting- Atmosfer Matahari
- Atmoser Merkurius
- Atmosfer Venus
- Atmosfer Bumi
- Atmosfer Mars
- Atmosfer Ceres
- Atmosfer Jupiter
- Atmosfer Saturnus
- Atmosfer Uranus
- Atmosfer Neptunus
- Atmosfer Pluto
Lihat juga: atmosfer bumi, atmosfer stellar