Aty Fathiyah

pemeran perempuan asal Indonesia

Aty Fathiyah Fachruddin (lahir 17 Juni 1973) adalah pemeran dan model Indonesia.

Aty Fathiyah
LahirAty Fathiyah Fachruddin
17 Juni 1973 (umur 51)
Cirebon, Jawa Barat, Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2005—sekarang

Karier

sunting

Aty mengawali kariernya di dunia hiburan sebagai finalis dari sebuah kontes kecantikan yang diperuntukkan bagi wanita berbobot besar, yaitu Miss Impian pada tahun 2005.

Selepas ajang itu, kariernya di dunia seni peran berkembang. Namanya mulai dikenal sejak berperan sebagai ibu RT bernama Sarmila yang galak dan cerewet dalam komedi situasi Suami-Suami Takut Istri dari tahun 2007 hingga 2010, yang melejitkan namanya.[1]

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2007 Suami-Suami Takut Istri the Movie Sarmila/Bu RT
2008 Namaku Dick Ibu Guru
2010 Kabayan Jadi Milyuner Fatma
2014 Salah Bodi Kokom
2018 Udah Putusin Aja! Jasmin

Televisi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2004—2005 Titipan Ilahi Nining Karya debut
2006 Si Yoyo Season 3 Siti Duile Episode 27
Mami Germo Episode 39
Tante Butet Episode 55
2006—2007 Janji Jaya Istri Pak Bos
2007—2010 Suami-Suami Takut Istri Sarmila/Bu RT
2007—2008 Cinta Bunga Retno
2010 Koboi Cabe Rawit Neneng
2011 Gol-Gol Fatimah Hindun
Aishiteru Tuty
Mat Calo Maesaroh
2013 RT Sukowi Medea Wega
2015 3 Sempruuul Mengejar Surga 3 Rika
2016 Gerhana Bulan Merah
2019 Kun Anta 2 Zubaedah

Film televisi

sunting
  • Bukan Sulap Bukan Sihir (2007) sebagai Si Gendut
  • Mengejar Mas Kawin (2012)
  • Bengkel Cinta Semprul (2013)

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting