Ben Nevis
gunung di Britania Raya
Ben Nevis (bahasa Gaelik Skotlandia: Beinn Nibheis, pelafalan [peˈɲivəʃ]) adalah gunung tertinggi di Kepulauan Britania. Dengan ketinggian sebesar 1.344 m di atas permukaan laut, gunung ini terletak di ujung barat Pegunungan Grampian di wilayah Lochaber, Dataran Tinggi Skotlandia, di dekat kota Fort William.
Ben Nevis | |
---|---|
Beinn Nibheis | |
Titik tertinggi | |
Ketinggian | 1.344 m (4.409 ft) |
Puncak | 1.344 m (4.409 ft) Tertinggi di Kepulauan Britania |
Penamaan | |
Nama terjemahan | Pegunungan beracun atau pegunungan dengan puncak di awan (Gaelik Skotlandia) |
Geografi | |
Letak | Lochaber, Skotlandia |
Grid OS | NN166712 |
Peta topografi | OS Landranger 41, Explorer 392 |
Pendakian | |
Pendakian pertama | 17 Agustus 1771, oleh James Robertson |
Rute termudah | Jalan kaki |
Gunung ini merupakan tujuan wisata yang populer dan didaki oleh sekitar 100.000 orang per tahun,[1] dan sekitar tiga perempatnya mengikuti Jalan Poni dari Glen Nevis.[2]
Di puncak Ben Nevis, yang merupakan bekas kubah gunung berapi kuno,[3] terdapat reruntuhan observatorium yang beroperasi dari tahun 1883 hingga 1904. Data meteorologis yang dikumpulkan pada masa itu berperan penting dalam memahami cuaca pegunungan Skotlandia.
Catatan kaki
sunting- ^ John Muir Trust. "Ben Nevis owned by the John Muir Trust". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-10-25. Diakses tanggal 5 November 2006.
- ^ The Nevis Working Party (2001). "Nevis Strategy" (PDF). Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2006-11-04. Diakses tanggal 5 November 2006.
- ^ "How volcanoes shaped Britain's landscape". BBC News. 5 Huly, 2012.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Ben Nevis.
Lihat entri ben nevis di kamus bebas Wiktionary.
- Sumber peta untuk Ben Nevis
- Nevis Partnership – Environmental and visitor management in the Nevis area
- Panorama from the peak of Ben Nevis (Google Maps)
- Computer generated digital panoramas from Ben Nevis: North South index
- Ben Nevis Webcam at Fort William Online
- The Ben Nevis Race (official website)
- Navigation on Ben Nevis Advice for people walking up Ben Nevis – available as leaflet in the town.
- Ben Nevis – the long way round. Diarsipkan 2010-11-24 di Wayback Machine. The Ben via the CMD ridge
- Ben Nevis Diarsipkan 2009-09-13 di Wayback Machine.. Munros Table. Scottish Mountaineering Club.