Bernardo dari Jepang
(Dialihkan dari Bernardo si Jepang)
Bernardo dari Jepang (鹿児島のベルナルド , Kagoshima no Berunarudo, wafat Februari 1557) adalah pengikut Kristen Jepang awal dari abad ke-16, lahir di Kagoshima, dan orang Jepang pertama yang menginjakkan kaki di Eropa.[1] Bernardo adalah salah satu dari pengikut pertama Santo Fransiskus Xaverius, dan salah satu dari dua muridnya.[1][2] Bernardo dibaptis pada tahun 1549.[2] Dia mengikut Xaverius di Jepang dan India.[2]
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | nilai tidak diketahui Provinsi Satsuma |
Kematian | 1557 Lisboa |
Data pribadi | |
Pendidikan | Universitas Coimbra |
Kegiatan | |
Pekerjaan | Misionaris |
Murid dari | Fransiskus Xaverius |
Ordo keagamaan | Serikat Yesus |