Bon Scott
Ronald Belford "Bon" Scott (9 Juli 1946 – 19 Februari 1980) adalah seorang musikuks rock Australia, lahir di Kirriemuir, Skotlandia, tetapi pindah ke Melbourne dengan keluarganya pada 1952. Scott dikenal sebagai penyanyi kelompok AC/DC dari 1974 sampai ajalnya pada 1980.
![]() (1979) ![]() | |
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | (en) Ronald Belford Scott ![]() 9 Juli 1946 ![]() Forfar (en) ![]() ![]() |
Kematian | 19 Februari 1980 ![]() East Dulwich (en) ![]() ![]() |
Penyebab kematian | Mabuk dan opioid overdose (en) ![]() ![]() |
Tempat pemakaman | Fremantle Cemetery (mul) ![]() ![]() |
Data pribadi | |
Nama samaran | Bon Scott ![]() |
Pendidikan | John Curtin College of the Arts (en) ![]() ![]() |
Kegiatan | |
Pekerjaan | penyanyi-penulis lagu, penyanyi ![]() |
Periode aktif | 1964 ![]() ![]() |
Genre | Musik rok, Hard rock dan Blues rock ![]() |
Tipe suara | Light tenor (en) ![]() ![]() |
Instrumen | Instrumen musik perkusi, tas pipa dan vokal ![]() |
Situs web | bonscottofficial.com ![]() |
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Scott membentuk band pertamanya, The Spektors, pada 1964 dan bermain drum. Pada 1966, the Spektors bergabung dengan band the Winstons dan membentuk The Valentines. Dalam band ini, Scott adalah co-lead vocalist dengan Vince Lovegrove. Ketika the Valentines bubar pada 1970, Scott bergabung dengan Fraternity. Mereka merekam 2 album dan bubar pada 1973. Tahun itu juga, Scott bergabung dengan Mount Lofty Rangers, tetapi hengkang setelah mengalami kecelakaan sepeda motor.
Pada 1974, Scott menggantikan Dave Evans sebagai penyanyi AC/DC. Pada 19 Februari 1980, Scott meninggal karena keracunan alkohol. Lima bulan setelah kematiannya, AC/DC menerbitkan Back in Black untuk menghormatinya bersama penyanyi Brian Johnson.
Pranala luar
sunting- AC/DC official website Diarsipkan 2006-11-06 di Wayback Machine.
- AC/DC profile page by Albert Music Diarsipkan 2001-04-05 di Wayback Machine.
- AC/DC profile page by Atlantic Records Diarsipkan 2006-08-28 di Wayback Machine.
- Bon Scott Club[pranala nonaktif permanen]