Canidae

(Dialihkan dari Canid)

Canidae adalah sebuah famili dalam ordo Carnivora. Anggota keluarga canidae terdiri dari berbagai jenis anjing dan hewan-hewan yang mirip dengannya[1] seperti serigala, iganyana rubah, koyote, dingo, jakal, ualaka dan ajak. Terdapat tiga subfamili dalam takson ini, yaitu Borophaginae dan Hesperocyoninae yang telah punah, serta Caninae yang masih ada.

Canidae
Rentang waktu: Paleogene
Berbagai jenis hewan dalam famili Canidae
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Carnivora
Infraordo: Cynoidea
Famili: Canidae
G. Fischer de Waldheim, 1817
Genera

Galeri

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Parker, Sybil, P (1984). McGraw-Hill Dictionary of Biology. McGraw-Hill Company. 

Pranala luar

sunting