Carlo Schmid
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2023. |
artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. |
Carlo Schmid adalah seorang pilot yang berasal dari Swiss. Carlo dikenal dengan rekornya mengelilingi dunia.[1]
Rekor
suntingPada tahun 2012, dia menjadi solo pilot termuda yang terbang mengelilingi dunia ketika ia berumur 22 tahun. Carlo memecahkan pemengang rekor sebelumnya yang dipegang oleh Barrington Irving.[1] Terbang selama 110 jam menggunakan Cessna 210[1] yang berlangsung selama 80 hari dari 11 Juli hingga 19 September 2012.[2] Carlo mendarat di Dübendorf Air Base, dengan dikawal oleh Regu PC-7 (regu akrobatik) milik Angkatan Udara Swiss.[2]
Pada tahun 2014, rekornya dipecahkan oleh Matt Guthmiller yang berusia 19 tahun.[3]
Referensi
sunting- ^ a b c "Solo pilot who made stopover in Oman breaks world record". Muscat Daily. October 3, 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 19, 2014. Diakses tanggal October 11, 2012.
- ^ a b "Emotionaler Empfang für jüngsten Weltumflieger". NZZ (dalam bahasa Jerman). September 29, 2012.
- ^ "MIT student finishes record flight around the world - The Boston Globe". BostonGlobe.com. Diakses tanggal 8 February 2019.