Ciptomulyo, Sukun, Malang
kelurahan di Kota Malang, Jawa Timur
Ciptomulyo adalah sebuah kelurahan di wilayah kecamatan Sukun, Kota Malang, provinsi Jawa Timur dengan kondisi geografisnya berada di 450 m dp, suhu 23o s/d 30 oC, dan dengan batas wilayah di sebelah utara dengan kelurahan Sukoharjo, timur dengan kelurahan Mergosono, selatan dengan kelurahan Gadang dan barat dengan kelurahan Kasin dan Bandungrejosari.
Ciptomulyo | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Timur | ||||
Kota | Malang | ||||
Kecamatan | Sukun | ||||
Kodepos | 65148 | ||||
Kode Kemendagri | 35.73.04.1001 | ||||
Kode BPS | 3573020003 | ||||
Luas | 193,2 Ha | ||||
Jumlah penduduk | 16093 Jiwa | ||||
|
Kode Pos
suntingKode pos kelurahan ciptomulyo adalah 65148[1]
Referensi
[1] https://kodeposonline.com/22/13403/kodepos-65148-ciptomulyo-sukun-kota-malang-jawa-timur
- ^ a b "Kode pos 65148, Ciptomulyo, Sukun, Kota Malang, Jawa Timur, Indonesia". kodeposonline.com. Diakses tanggal 2019-03-13.