Cover You adalah album cover dan tribute pertama grup idola Morning Musume, dirilis pada tanggal 26 November 2008.[1][2] Album ini berisi lagu-lagu karya Yū Aku untuk duo Pink Lady dan musisi lain .

Cover You
Album studio karya Morning Musume
Dirilis26 November 2008
GenreJ-pop
LabelZetima
ProduserTsunku
Kronologi Morning Musume
Morning Musume All Singles Complete: 10th Anniversary
(2007)Morning Musume All Singles Complete: 10th Anniversary2007
Cover You
(2008)
Platinum 9 Disc
(2009)Platinum 9 Disc2009
Sampul Alternatif
Sampul Alternatif
Singel dalam album Cover You
  1. "Pepper Keibu"
    Dirilis: 24 September 2008

Anggota

sunting

Daftar lagu

sunting

Seluruh lirik ditulis oleh Yū Aku.

No.JudulPenyanyi asliDurasi
1."Nagisa no Sindbad"Pink Lady 
2."Dō ni mo Tomaranai" (どうにもとまらない)Linda Yamamoto 
3."Izakaya" (居酒屋 dinyanyikan oleh Hiroshi Itsuki dan Ai Takahashi)Nana Kinomi, Hiroshi Itsuki 
4."Pepper Keibu (Album version)"Pink Lady 
5."Shiroi Chō no Samba" (白い蝶のサンバ)Kayako Moriyama 
6."Seishun Jidai" (青春時代)Koichi Morita, Top Gyaran 
7."Ringo Satsujin Jiken" (林檎殺人事件)Hiromi Go, Kiki Kirin 
8."Romance (Album version)" (ロマンス)Hiromi Iwasaki 
9."Machi no Akari" (街の灯り dinyanyikan oleh Ai Takahashi dan Risa Niigaki)Masaaki Sakai 
10."Koi no Dial 6700" (恋のダイヤル6700)Finger 5 
11."Pin Pon Pan Taisō" (ピンポンパン体操 dinyanyikan oleh Eri Kamei, Sayumi Michishige, Reina Tanaka, Koharu Kusumi, Aika Mitsui, Jun Jun dan Lin Lin)Suginami Junior Chorus, Kanamorizei 
12."Watashi no Aoi Tori" (私の青い鳥)Junko Sakurada 
13."Johnny e no Dengon" (ジョニィへの伝言 dinyanyikan oleh Risa Niigaki, Eri Kamei dan Reina Tanaka)Pedro & Capricious 
14."UFO"Pink Lady 

Peringkat dan penjualan Oricon

sunting
Tangga lagu Posisi Penjualan
Harian 12 12,037
Mingguan 27

Referensi

sunting
  1. ^ "Morning Musume Covers Pink Lady's "Pepper Keibu"" (dalam bahasa Jepang). Up-Front Works Co., Ltd. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-09-13. Diakses tanggal September 14, 2008. 
  2. ^ "Morning Musume Release - Cover You" (dalam bahasa Jepang). Oricon Inc. Diakses tanggal October 8, 2008. 

Pranala luar

sunting