Crayonpedia
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Crayonpedia adalah sebuah situs ensiklopedia daring yang berisikan materi-materi pelajaran di sekolah Indonesia. Nama Crayonpedia sendiri adalah akronim dari "Create your open education encyclopedia". Situs ini menggunakan engine MediaWiki untuk tampilan situsnya.
Crayonpedia | |
---|---|
URL | Crayonpedia |
Tipe | Pendidikan/Wiki |
Bersifat komersial? | Tidak |
Status | Tidak |