Cristiano Lupatelli
Cristiano Lupatelli (lahir 21 Juni 1978) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Fiorentina biasa bermain pada posisi penjaga gawang.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Cristiano Lupatelli | ||
Tanggal lahir | 21 Juni 1978 | ||
Tempat lahir | Perugia, Italia | ||
Posisi bermain | Penjaga gawang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Fiorentina | ||
Nomor | 12 | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
1996–1999 | Fidelis Andria | 25 | (-28) |
1999–2004 | Roma | 12 | (-8) |
2001–2003 | Chievo | 59 | (-80) |
2004–2008 | Fiorentina | 32 | (-37) |
2005 | → Parma (pinjaman) | 8 | (-15) |
2006 | → Palermo (pinjaman) | 5 | (-10) |
2008–2010 | Cagliari | 5 | (-13) |
2010–2011 | Bologna | 1 | (0) |
2011–2012 | Genoa | 0 | (0) |
2012– | Fiorentina | 0 | (0) |
Tim nasional | |||
2000 | Italia U-21 | 2 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 16 Juli 2012 |
Migliaccio memulai karier juniornya di klub Fidelis Andria kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat pindah ke Roma, Chievo dan Fiorentina[1] yang meminjamkannya ke Parma dan Palermo kemudian pindah ke Cagliari,[2] Bologna dan Genoa sebelum kembali bergabung dengan Fiorentina pada tahun 2012.[3]
Referensi
sunting- ^ "Nakata lured by Viola overtures". UEFA.com. 2004-07-19. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-08. Diakses tanggal 29 March 2011.
- ^ "Lupatelli è del Cagliari" (dalam bahasa Italian). Cagliari Calcio. 2008-09-09. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-09-16. Diakses tanggal 2009-02-05.
- ^ "Lupatelli rejoins Fiorentina". ACF Fiorentina. 16 July 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-01. Diakses tanggal 16 July 2012.
Pranala luar
sunting- (Italia) Lupatelli's profile (from Cagliari official website) Diarsipkan 2009-08-11 di Wayback Machine.