Daftar Bupati Tolikara

Kabupaten Tolikara dari awal berdirinya hingga saat ini sudah pernah dipimpin oleh beberapa bupati. Saat ini Bupati Tolikara dijabat oleh penjabat bupati, Marthen Kogoya.

Bupati Tolikara
Petahana
Marthen Kogoya

sejak 17 Oktober 2022
Masa jabatan5 tahun (definitif)
Dibentuk2002
Pejabat pertamaBilly Wilhelmus Jamlean
Situs webSitus Resmi Kabupaten Tolikara

Daftar Bupati

sunting

Berikut ini adalah Daftar Bupati Tolikara dari masa ke masa.

No Bupati[1] Mulai menjabat Akhir menjabat Prd. Ket. Wakil Bupati
Billy Wilhelmus Jamlean
2002
2005
Frans Robert Kristantus
20 April 2005
25 Agustus 2005
[2]
1
John Tabo
25 Agustus 2005
25 Agustus 2010
1
[3]
Mistien Towolou
Washington Turnip
(Penjabat)
25 Agustus 2010
22 Juli 2011
Yusmin Timang
(Pelaksana Tugas Sementara)
22 Juli 2011
16 September 2011
Alfons Sesa
(Penjabat)
16 September 2011
10 Juli 2012
[4]
2
  Usman Wanimbo
SE, M.Si
10 Juli 2012
10 Juli 2017
2
[5]
Amos Jikwa
10 Juli 2017
16 Oktober 2017
(2)
  Usman Wanimbo
SE, M.Si
16 Oktober 2017
16 Oktober 2022
3
[6]
Dinus Wanimbo
  Marthen Kogoya
(Penjabat)
17 Oktober 2022 Petahana [7] Lowong
Keterangan


Lihat Pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Soares, Singgih; Levi, Cunding (Tempo.co). "Kenapa Daerah Ini Dinamai Tolikara?". Tempo.co. Diakses tanggal 29 Januari 2018. 
  2. ^ "Sepuluh Penjabat Bupati Caretaker Nanti Sore Akan Dilantik". Pemerintah Provinsi Papua. 20 April 2005. Diakses tanggal 29 Januari 2018. 
  3. ^ "Gubernur Papua Lantik Bupati dan Wakil Bupati Tolikara". Merdeka.com. 25 Agustus 2005. Diakses tanggal 29 Januari 2018. [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ "Hari Ini, Alfons Sesa Dilantik Sebagai Penjabat Bupati Tolikara". Pemerintah Provinsi Papua. 16 September 2011. Diakses tanggal 29 Januari 2018. 
  5. ^ "Bupati Terpilih Tolikara Dilantik 10 Juli". ANTARA News. 8 Juli 2012. Diakses tanggal 28 Januari 2019. 
  6. ^ Sofian, Arnaz (17 Oktober 2017). Sunariyah, ed. "Usman-Denis Resmi Dilantik Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tolikara". Liputan6.com. Diakses tanggal 28 Januari 2019. 
  7. ^ Roy Ratumakin, ed. (17 Oktober 2022). "Marten Kogoya Jadi Pj Bupati Tolikara - Papua, Mendagri Jaga Stabilitas Keamanan". papua.tribunnews.com. Diakses tanggal 1 November 2024.