Daftar lagu yang direkam oleh Isyana Sarasvati
artikel daftar Wikimedia
Penyanyi dan penulis lagu Isyana Sarasvati telah merekam lagu untuk empat album. Album perdananya berjudul Explore! dirilis pada 25 November 2015.[1] Album tersebut menelurkan beberapa singel hit, seperti "Keep Being You" dan "Tetap Dalam Jiwa". Album keduanya berjudul Paradox dirilis pada 1 September 2017.[2] Lexicon, album ketiganya dirilis pada 29 November 2019.[3] Album keempatnya Isyana dirilis pada 26 Mei 2023.[4]
Daftar lagu
suntingCatatan
suntingReferensi
sunting- ^ "Explore! by Isyana Sarasvati on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ "Paradox by Isyana Sarasvati on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ "Lexicon by Isyana Sarasvati on Apple Music". Apple Music. Diakses tanggal 7 Juni 2020.
- ^ Astarini, Dwi (28 Mei 2023). "Isyana Sarasvati Ceritakan 'Kiamat Kecil' dalam Album Terbaru". Merah Putih. Diakses tanggal 28 Mei 2023.
- ^ "1+1, a song by Isyana Sarasvati and Rayhan Maditra on Spotify". Spotify. Diakses tanggal 6 Juni 2021.
- ^ "Lagu AADC Dinyanyikan Ulang Versi Isyana Sarasvati & Gamaliel". Cosmopolitan. 25 Mei 2022. Diakses tanggal 12 Februari 2023.
- ^ a b c d e f g h i j Explore! (liner notes). Isyana Sarasvati. Sony Music Entertainment Indonesia. 2015.
- ^ a b c d e f g h i j Paradox (liner notes). Isyana Sarasvati. Sony Music Entertainment Indonesia. 2017.
- ^ "Asia's Who We Are - Single by Isyana Sarasvati on Apple Music". Apple Music. Diakses tanggal 7 Juni 2020.
- ^ a b c d e f g h LEXICON (liner notes). Isyana Sarasvati. Sony Music Entertainment Indonesia. 2019.
- ^ "EXPLORE! (Special Edition) by Isyana Sarasvati on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ a b c "AIR - EP by Isyana Sarasvati, Afgan & Rendy Pandugo on Apple Music". Apple Music. Diakses tanggal 7 Juni 2020.
- ^ "Dekade by Afgan on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ a b c d e f g h Isyana (liner notes). Isyana Sarasvati. Redrose Records. 2023.
- ^ Tionardus, Melvina (28 Januari 2022). Setuningsih, Novianti, ed. ""IL Sogno" Jadi Metal, Isyana Sarasvati Kolaborasi Bareng DeadSquad". Kompas.com. Diakses tanggal 12 Desember 2023.
- ^ "IL SOGNO, a song by Isyana Sarasvati on Spotify". Spotify. Diakses tanggal 6 Juni 2021.
- ^ a b c d "my Mystery - EP by Isyana Sarasvati on Apple Music". Apple Music. Diakses tanggal 12 Februari 2023.
- ^ "Lagu Cinta - Single by Isyana Sarasvati, Afgan & Rendy Pandugo on Apple Music". Apple Music. Diakses tanggal 7 Juni 2020.
- ^ a b "Milly & Mamet (Original Motion Picture Soundtrack) di Spotify". Spotify. Diakses tanggal 7 Juni 2020.
- ^ "Masih Berharap (From "Ayat Ayat Cinta 2") - Single by Isyana Sarasvati on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ "Tanah Airku (From "My Trip My Adventure: The Lost Paradise" - Single by Isyana Sarasvati on iTunes". iTunes Store. Diakses tanggal 16 Maret 2018.
- ^ "UNLOCK THE KEY - Single by Isyana Sarasvati on Apple Music". Apple Music. 28 Oktober 2020. Diakses tanggal 30 Oktober 2020.
- ^ "Sebagai Wujud Penghormatan, Diskoria, Isyana, dan Ardhito Pramono Rilis Single "Yth: NAIF"". Prambors. 23 Oktober 2021. Diakses tanggal 12 Februari 2023.