Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Noah

Grup musik rok Indonesia Noah telah menerima puluhan penghargaan dan ratusan nominasi sejak dibentuk pada tahun 2000 dengan nama Peterpan. Mereka telah memenangkan 82 penghargaan dari 204 nominasi. Mereka memenangkan penghargaan Anugerah Musik Indonesia untuk Album Terbaik-Terbaik (Bintang di Surga (2004), Seperti Seharusnya (2012), dan Keterkaitan Keterikatan (2019)) dan Karya Produksi Terbaik-Terbaik ("Bintang di Surga" dan "Separuh Aku"). Mereka terpilih sebagai grup musik terbaik dalam Anugerah Planet Muzik pada tahun 2006, 2013, dan 2014. Pada MTV Asia Awards mereka terpilih sebagai artis Indonesia terfavorit pada tahun 2005 dan 2006 dan dinominasikan dalam MTV Europe Music Awards untuk Best Southeast Asian Act pada tahun 2013, 2014, dan 2015.

Penghargaan dan nominasi Noah
Foto siluet tiga orang di atas panggung: yang paling kiri bermain kibor, yang tengah memegang stand mikrofon, dan yang kanan bermain gitar
Konser Noah pada Maret 2020 di Palembang; dari kiri ke kanan: David, Ariel, dan Lukman
Jumlah[a]
Kemenangan 82
Nominasi 204
Referensi

100% Ampuh Awards

sunting

100% Ampuh Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh acara musik 100% Ampuh yang ditayangkan di Global TV (sekarang GTV).

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2013 100% Band Ajib (Band Terbaik) Noah Menang [1]
100% Membahana "Separuh Aku" Menang

Anugerah Era

sunting

Anugerah Era adalah sebuah acara penghargaan yang diberikan oleh stasiun radio Malaysia, Era FM.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2005 Lagu Rock Pilihan "Mungkin Nanti" Menang [2]
Carta Terbaik Menang
Band Pilihan Peterpan Nominasi
2006 Band Pilihan Peterpan Nominasi

Anugerah Industri Muzik

sunting

Anugerah Industri Muzik adalah penghargaan tahunan utama untuk permusikan Malaysia. Penghargaan ini diberikan oleh Persatuan Akademi Industri Muzik Malaysia (AIMM) dengan gagasan dari Persatuan Industri Rakaman Malaysia (RIM)

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2006 Album Indonesia Terbaik Alexandria Nominasi [3]

Anugerah Musik Indonesia

sunting

Anugerah Musik Indonesia adalah penghargaan yang diberikan oleh Yayasan Anugerah Musik Indonesia untuk mengakui prestasi musisi Indonesia setiap tahunnya.[4]

Tahun Nominasi Penerima Karya Hasil Ref.
2005 Album Terbaik-Terbaik Peterpan Bintang di Surga Menang [5]
Album Alternatif Pop Terbaik Menang
Perancang Grafis Terbaik Thovfa CB Menang
Karya Produksi Terbaik-Terbaik Peterpan "Bintang di Surga" Menang
Duo/Grup/Kolaborasi Pop Terbaik Peterpan "Ada Apa Denganmu" Menang
Pencipta Lagu Pop Terbaik Nazril Irham Menang
Duo/Grup/Kolaborasi Alternatif Pop Terbaik Peterpan "Ku Katakan Dengan Indah" Menang
2008 Album Pop Terbaik Peterpan Hari yang Cerah... Nominasi [6]
Produser Rekaman Terbaik Musica Studio's Nominasi
Duo/Grup/Kolaborasi Pop Terbaik Peterpan "Di Balik Awan" Nominasi [6]
Produser/Penata Musik Pop Terbaik Ariel, Reza, Uki, Lukman Nominasi
2013 Album Terbaik-Terbaik Noah Seperti Seharusnya Menang [7]
Album Pop Terbaik Noah Menang
Produser Album Rekaman Terbaik Musica Studio's Nominasi [8]
Duo/Grup/Kolaborasi Urban Pop Terbaik Ariel, Uki, Lukman, Reza, David & Momo "Cobalah Mengerti" Menang [7]
Karya Produksi Kolaborasi Terbaik Ariel, Uki, Lukman, Reza, David & Momo Nominasi [8]
Tim Produksi Suara Terbaik Tony Hawaii Nominasi
Karya Produksi Terbaik-Terbaik Noah "Separuh Aku" Menang [7]
Duo/Grup/Kolaborasi Pop Terbaik Noah Menang
Pencipta Lagu Pop Terbaik David Kurnia Albert & Ihsan Nurrachman Nominasi [8]
Produser/Penata Musik Pop Terbaik Nazril Irham, Mohammad Kautsar Hikmat, Loekman Hakim, Ilsyah Ryan Reza, David Kurnia Albert Menang [7]
2015 Album Terbaik-Terbaik Noah Second Chance Nominasi [9]
Album Pop Terbaik Noah Nominasi
Produser Album Rekaman Terbaik Musica Studio's Nominasi
Duo/Grup Pop Terbaik Noah "Hero" Menang
Produser/Penata Musik Pop Rekaman Terbaik Steve Lillywhite Nominasi
Pencipta Lagu Pop Terbaik Dewi Lestari & Ariel "Seperti Kemarin" Nominasi
2016 Album Terbaik-Terbaik Iwan Fals, Noah, Nidji, Geisha & D'Masiv Satu Nominasi [10]
Album Pop Terbaik Iwan Fals, Noah, Nidji, Geisha, & D'Masiv Nominasi
Produser Album Rekaman Terbaik Musica Studio's Nominasi
Duo/Grup Pop Terbaik Noah "Sajadah Panjang" Nominasi
Duo/Grup/Kolaborasi Rock Terbaik Iwan Fals & Noah "Yang Terlupakan" Menang
2018 Karya Produksi Alternatif Terbaik Noah "Jalani Mimpi" Menang [11]
2019 Duo/Grup Pop Terbaik Noah "Wanitaku" Menang [12]
2020 Album Terbaik-Terbaik Noah Keterkaitan Keterikatan Menang [13]
Album Pop Terbaik Noah Nominasi [14]
Grafis Desain Album Terbaik Thovfa Nominasi
Karya Produksi Terbaik-Terbaik Noah "Kala Cinta Menggoda" Nominasi
Duo/Grup Pop Terbaik Noah Menang [13]
Karya Produksi Re-Aransemen Terbaik Nazril Irham, Loekman Hakim, David Kurnia Albert Menang
Produser Rekaman Terbaik Nazril Irham, Loekman Hakim, David Kurnia Albert Nominasi [14]
2021 Duo/Grup Pop Terbaik Noah "Badai Pasti Berlalu" Menang [15]
Karya Produksi Original Soundtrack Terbaik Nominasi [16]
2022 Album Terbaik-Terbaik Noah Taman Langit Nominasi [17]
Album Pop Terbaik Noah Nominasi
Karya Produksi Terbaik-Terbaik Noah "Yang Terdalam" Nominasi
Duo/Grup Pop Terbaik Noah Menang [18]
Karya Produksi Re-Aransemen Terbaik Noah, Capung Nominasi [17]
Penata Musik Pop Terbaik Noah, Capung "Bintang di Surga" Nominasi
Video Musik Terbaik Upie Guava Nominasi

Anugerah Planet Muzik

sunting

Anugerah Planet Muzik adalah penghargaan bagi musisi yang berasal dari negara-negara yang serumpun, yaitu Singapura, Malaysia dan Indonesia dan diselenggarakan oleh Divisi Penyiaran Bahasa Melayu Mediacorp, Suria, Warna 94.2FM dan Ria 89.7FM.

Tahun Nominasi Penerima/Karya Hasil Ref.
2005 Duo/Kumpulan Terbaik Peterpan (untuk Bintang di Surga) Nominasi [19]
Kumpulan Paling Popular Peterpan Nominasi
2006 Duo/Kumpulan Terbaik Peterpan (untuk OST. Alexandria) Menang [20][21]
Album Terbaik OST. Alexandria Nominasi [21]
Duo/Kumpulan Paling Pupular Peterpan Menang
Lagu Paling Popular "Ada Apa Denganmu" Nominasi [20][22]
"Mungkin Nanti" Nominasi
2007 Kumpulan Paling Popular Peterpan Nominasi [23]
2008 Kumpulan Paling Popular Peterpan Nominasi [24]
Lagu Paling Popular "Menghapus Jejakmu" Nominasi
2013 Band Terbaik Noah (untuk "Separuh Aku") Menang [25]
Lagu Terbaik Indonesia "Separuh Aku" Nominasi [26]
Artis Serantau Paling Popular Noah Nominasi
Lagu Serantau Paling Popular "Separuh Aku" Nominasi
Ikon Media Sosial Noah Nominasi
2014 Best Band Noah (untuk "Tak Lagi Sama") Menang [27]
Best Song (Indonesia) "Ini Cinta" Nominasi
APM Most Popular Artist Noah Menang
APM Most Popular Song "Hidup Untukmu, Mati Tanpamu" Nominasi
Social Media Icon Noah Nominasi
2015 Best Band Noah (untuk "Seperti Kemarin") Nominasi [28]
Best Song (Indonesia) "Seperti Kemarin" Nominasi
Best Media Icon Noah Nominasi
2016 Duo/Kumpulan Terbaik Noah feat. Iwan Fals (untuk "Para Penerka") Nominasi [29]
2018 Band Terbaik Noah (untuk "Jalani Mimpi") Nominasi [30]

Ardan Group Award

sunting

Ardan Group Award adalah penghargaan yang diberikan kepada musisi Indonesia yang memiliki airplay tertinggi dalam satu tahun di radio-radio yang tergabung dalam Ardan Group. Noah memenangkan penghargaan ini pada tahun 2013 dengan 9125 kali pemutaran dalam setahun.[31]

Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2013 Noah Airplay tertinggi dalam satu tahun Menang

Asia Song Festival

sunting

Asia Song Festival adalah festival musik pop se-Asia yang diadakan di Korea Selatan. Festival ini pertama kali diadakan tahun 2004 yang menampilkan artis ternama dari 10 negara. Artis yang berpartisipasi akan dianugerahi plakat apresiasi oleh Kementerian Budaya, Olahraga dan Pariwisata Korea Selatan dan penghargaan Best Asian Artists Award untuk satu artis yang dinilai terbaik oleh direktur Yayasan Korea untuk Budaya Internasional dan Pertukaran (KOFICE).

Tahun Nominasi Penerima/Karya Hasil Ref.
2007 Peterpan Best Contribution Award Menang [32]

Billboard Indonesia Music Awards

sunting

Billboard Indonesia Music Awards adalah acara penghargaan yang diselenggarakan oleh Billboard Indonesia. Noah memenangkan dua penghargaan dari dua nominasi.[33]

Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2020 Noah Top Duo/Group/Band of the Year Menang
"Wanitaku" Top Radio Airplay of the Year Menang

Dahsyatnya Awards

sunting

Dahsyatnya Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh acara TV Indonesia Dahsyat yang ditayangkan di RCTI. Penghargaan ini pertama kali digelar pada 19 April 2009.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2009 Band Terdahsyat Peterpan Menang [34]
Video Klip Terdahsyat "Walau Habis Terang" Menang
Peran dalam Video Klip Terdahsyat Ariel (untuk "Walau Habis Terang") Nominasi
2010 Video Klip Terdahsyat "Tak Ada Yang Abadi" Nominasi [35]
Sutradara Video Klip Terdahsyat Dimas Djayadiningrat (untuk "Tak Ada Yang Abadi") Nominasi
Peran dalam Video Klip Terdahsyat Peterpan (untuk "Tak Ada Yang Abadi") Nominasi
2013 Band Terdahsyat Noah Menang [36]
Lagu Terdahsyat "Separuh Aku" Nominasi [37]
Video Klip Terdahsyat Nominasi
Sutradara Terdahsyat Nicholas Nicky (untuk "Separuh Aku") Nominasi
Model Video Klip Terdahsyat Ariel (untuk "Separuh Aku") Nominasi
2014 Band Terdahsyat Noah Nominasi [38]
Lagu Terdahsyat "Hidup Untukmu, Mati Tanpamu" Nominasi
Model Video Klip Terdahsyat Chelsea Islan (untuk "Tak Lagi Sama") Menang [39]
2015 Video Klip Terdahsyat "Hero" Nominasi [40]
"Ini Cinta" Nominasi
Sutradara Video Klip Terdahsyat Felipe Soares (untuk "Hero") Nominasi
Upie Guava (untuk "Ini Cinta") Nominasi
2016 Band Terdahsyat Noah Menang [41]
Video Klip Terdahsyat "Menunggumu" Nominasi
Sutradara Terdahsyat Dimas Djayadiningrat (untuk "Suara Pikiranku") Menang
Sakti Mahendra (untuk "Menunggumu") Nominasi
2017 Band Terdahsyat Noah Menang [42]

Global Seru Awards

sunting

Global Seru Awards adalah ajang penghargaan yang diberikan Global TV (sekarang GTV) untuk mengapresiasi para selebriti, baik dari prestasi ataupun sensasi, yang menyita perhatian publik.

Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil Ref.
2014 Noah Aksi Panggung Paling Seru Nominasi [43]
2015 Noah Hit Paling Seru Nominasi [44]

Hai Reader's Poll Music Awards

sunting

Hai Reader's Poll Music Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh majalah Indonesia Hai.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2002 Rookie Of The Year Peterpan Menang
2012 The Best Pop Noah Menang
The Best Album Seperti Seharusnya Menang
The Best Single "Separuh Aku" Nominasi
2013 The Best Pop Noah Menang [45]
2014 The Best Single "Hero" Nominasi
2015 The Best Pop Noah Nominasi [46]

I-Gosip Awards

sunting

I-Gosip Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh infotainmen I-Gosip (sekarang Selebrita) yang ditayangkan di Trans7.

Tahun Nominasi Penerima Hasil
2008 Band Paling Sensasional Peterpan Menang

Inbox Awards

sunting

Inbox Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh acara musik Inbox yang ditayangkan di SCTV.

Tahun Nominasi Penerima Hasil
2012 Video Klip Paling Inbox "Cobalah Mengerti" (feat. Momo Geisha) Nominasi
2016 Band Paling Inbox Noah Nominasi

Indonesian Movie Awards

sunting

Indonesian Movie Awards (diubah namanya menjadi Indonesian Movie Actors Awards pada tahun 2016)[47] adalah penghargaan yang diberikan untuk menghargai insan perfilman Indonesia secara tahunan sejak tahun 2007. Peterpan pernah mendapat satu nominasi atas kontribusinya kepada jalur suara film Alexandria.

Tahun Nominasi Penerima Hasil
2007 Soundtrack Terfavorit "Tak Bisakah" Nominasi

Indonesian Music Awards

sunting

Indonesian Music Awards (IMA) adalah penghargaan musik yang diselenggarakan oleh RCTI bersama LangitMusik sebagai platform musik digital yang menyediakan data penyiaran untuk nominasinya.[48]

Tahun Nominasi Penerima Karya Hasil Ref.
2021 Duo/Group/Band of the Year Noah "Kala Cinta Menggoda" Menang [49]

Infotainment Awards

sunting

Infotainment Awards adalah acara penghargaan yang diberikan oleh Surya Citra Media kepada dunia infotainmen Indonesia.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2013 Penampilan Selebriti Paling Ditunggu Noah Menang [50]
Peristiwa Dunia Hiburan Paling Fenomenal Konser NOAH 2 Benua 5 Negara (Born To Make History) Menang

Insert Fashion Awards

sunting

Insert Fashion Awards adalah penghargaan yang diberikan program infotainmen Insert kepada figur publik berdasarkan fesyen mereka.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2015 Grup Band Ter-fashionable Noah Menang [51]

JOOX Indonesia Music Awards

sunting

JOOX Indonesia Music Awards adalah penghargaan musik yang digelar oleh platform musik digital JOOX. Para pemenang nominasi ditentukan melalui pemungutan suara di aplikasi atau situs JOOX.

Tahun Nominasi Penerima/Karya Hasil Ref.
2021 Indonesian Song of the Year "Kala Cinta Menggoda" Nominasi [52]
Indonesian Group Duo/Band of the Year Noah Menang [53]

KLIK! Awards

sunting

KLIK! Awards merupakan penghargaan yang diadakan oleh program musik di stasiun televisi antv, diberikan kepada para musisi Indonesia termasuk pembuat video klip. Noah meraih satu nominasi dalam penghargaan ini.[54]

Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2013 "Separuh Aku" Video Klip Pop Terfavorit Nominasi

MTV Awards

sunting

MTV Asia Awards

sunting

MTV Asia Awards adalah penghargaan dari stasiun televisi Amerika Serikat MTV untuk musisi Asia dan internasional dan pemenangnya dipilih oleh penonton dari wilayah Asia.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2005 Favorite Artist Indonesia Peterpan Menang [55]
2006 Menang [56]

MTV Euro Music Awards

sunting

MTV Euro Music Awards (MTV EMA) adalah acara penghargaan musik tahunan yang di adakan di negara berbeda tiap tahunnya, Penghargaan ini di tunjukan untuk insan musik di seluruh dunia khususnya Eropa. Kategori Best Southeast Asia Act adalah bagian dari seksi Worldwide Act MTV EMA yang memberikan penghargaan pada artis-artis dari berbagai benua.

Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil Ref.
2013 Noah Best Southeast Asian Act Nominasi [57]
2014 Nominasi [58]
2015 Nominasi [59]

MTV Indonesia Awards

sunting

MTV Indonesia Awards (bahasa Indonesia: Penghargaan MTV Indonesia) adalah penghargaan dari MTV untuk musisi Indonesia.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2005 Best Selling Album of the Year Bintang di Surga Menang [60]
2006 Video of the Year "Bintang di Surga" Menang [61]
Best Director Agung Sentausa (untuk "Menunggu Pagi") Nominasi [62]
Rizal Mantovani (untuk "Bintang di Surga") Nominasi
2009 Most Inspiring Artist Peterpan Menang [63]

MTV Indonesia Movie Awards

sunting

MTV Indonesia Movie Awards adalah penghargaan dari MTV untuk perfilman Indonesia. Peterpan pernah mendapat satu nominasi atas kontribusinya kepada jalur suara film Alexandria.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2006 Best Song in Movie "Tak Bisakah" Nominasi [64]

Museum Rekor Dunia Indonesia

sunting

Museum Rekor Dunia Indonesia (dahulu Museum Rekor Indonesia, disingkat MURI) adalah museum dan lembaga swadaya masyarakat yang bertugas menghimpun data dan menganugerahkan penghargaan terhadap prestasi superlatif karsa dan karya bangsa Indonesia. Noah telah menerima dua penghargaan dari MURI (salah satunya ketika bernama Peterpan) atas pencapaian tur konser mereka.

Nickelodeon Indonesia Kids' Choice Awards

sunting

Nickelodeon Indonesia Kids' Choice Awards adalah versi Indonesia dari penghargaan Nickelodeon Kids' Choice Awards.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2009 Band Terfavorit Peterpan Menang [67]
2013 Band Favorit Noah Menang [68]
2014 Band Favorit Noah Nominasi [69]
2015 Duo/Grup/Band Terfavorit Noah Nominasi [70]
2017 Penyanyi Terfavorit Noah Nominasi [71]

Piala Maya

sunting

Piala Maya adalah penghargaan film tahunan Indonesia yang dimulai pada tahun 2012 oleh penggemar daring film Indonesia.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2013 Penyunting Gambar Terpilih Cesa David Luckmansyah, Aline Jusria, Faesal Rizal (untuk NOAH: Awal Semula) Menang [72]
2020 Video Klip Musik Terpilih Upie Guava (untuk "Kala Cinta Menggoda") Nominasi [73]
2021 Video Klip Musik Terpilih Gianni Fajri (untuk "Yang Terdalam") Nominasi [74]

Rolling Stone Editors' Choice Awards

sunting

Rolling Stone Editors' Choice Awards adalah penghargaan tahunan yang diberikan oleh Rolling Stone Indonesia.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2009 Lagu Terbaik "Kukatakan Dengan Indah" Menang [75]

SCTV Awards

sunting

SCTV Awards adalah penghargaan tahunan yang diberikan oleh stasiun televisi SCTV.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2005 Grup Band Ngetop Peterpan Menang [76]
2006 Grup Band Ngetop Peterpan Nominasi [77]
2007 Grup Band Ngetop Peterpan Nominasi [78]
2008 Grup Band Ngetop Peterpan Nominasi [79]
2009 Grup Band Ngetop Peterpan Nominasi [80]
2012 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [81]
2013 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [82]
2014 Grup Band Paling Ngetop Noah Nominasi [83]
2015 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [84]
Soundtrack Sinetron Paling Ngetop "Menunggumu" (jalur suara Ganteng Ganteng Serigala Returns) Nominasi
"Tak Bisakah" (jalur suara Ganteng Ganteng Serigala Returns) Nominasi
2016 Band Paling Ngetop Noah Menang [85]

SCTV Music Awards

sunting

SCTV Music Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh Surya Citra Media dengan gagasan dari Elang Mahkota Teknologi kepada para insan musik Indonesia. Penghargaan ini diselenggarakan setiap tahun di stasisun televisi SCTV sejak tahun 2003.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2004 Album Paling Ngetop (Kategori Pendatang Baru) Taman Langit Menang [86]
2005 Album Pop Grup Ngetop Bintang di Surga Menang [87]
Lagu Paling Ngetop "Kukatakan Dengan Indah" Menang
2006 Album Pop Band Ngetop Alexandria Menang [88]
2009 Album Pop Duo/Grup Sebuah Nama, Sebuah Cerita Nominasi [89]
Lagu Paling Ngetop "Kisah Cintaku" Nominasi
Pemain Drum Favorit Reza (sebagai pemain drum Peterpan) Nominasi
Pemain Gitar Favorit Uki (sebagai pemain gitar Peterpan) Nominasi
Vokalis Favorit Ariel (sebagai vokalis Peterpan) Nominasi
2013 Duo/Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [90]
Lagu Paling Ngetop "Separuh Aku" Menang [91]
Vokalis Band Paling Ngetop Ariel (sebagai vokalis Noah) Menang [90]
Pemain Gitar Paling Ngetop Lukman (sebagai pemain gitar Noah) Nominasi [91]
Uki (sebagai pemain gitar Noah) Nominasi
Pemain Keyboard Paling Ngetop David (sebagai pemain kibor Noah) Menang [90]
Pemain Drum Paling Ngetop Reza (sebagai pemain drum Noah) Nominasi [91]
2014 Duo/Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [92]
Vokalis Band Paling Ngetop Ariel (sebagai vokalis Noah) Menang
Pemain Gitar Paling Ngetop Uki (sebagai pemain gitar Noah) Nominasi [93]
Pemain Keyboard Paling Ngetop David (sebagai pemain kibor Noah) Menang
Pemain Drum Paling Ngetop Reza (sebagai pemain drum Noah) Nominasi
2015 Vokalis Band Paling Ngetop Ariel (sebagai vokalis Noah) Nominasi [94]
Pemain Keyboard Paling Ngetop David (sebagai pemain kibor Noah) Nominasi
2016 Duo/Group Band Paling Ngetop Noah Menang [95]
Kolaborasi Paling Ngetop Iwan Fals feat. Noah Nominasi
2017 Band Paling Ngetop Noah Nominasi [96]
2018 Grup Band Paling Ngetop Noah Nominasi [97]
2019 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [98]
2022 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang [99]
Kolaborasi Paling Ngetop "Mencari Cinta" (bersama Bunga Citra Lestari) Nominasi
Video Klip Paling Ngetop "Yang Terdalam" Nominasi
Lagu Pop Paling Ngetop "Yang Terdalam" Nominasi
2023 Grup Band Paling Ngetop Noah Menang

Talk Less Do More Awards

sunting

Class Music Heroes adalah penghargaan khusus yang diberikan oleh Class Mild kepada sejumlah musisi Indonesia dalam Talk Less Do More Awards.[100]

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2009 Class Music Heroes Peterpan Menang [100]

Telkomsel Awards

sunting

Telkomsel Awards adalah ajang penghargaan yang diberikan oleh perusahaan telekomunikasi Telkomsel kepada para musisi, para pemain film konten orisinal MAXstream, dan tim e-sports.[101]

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2021 Favorite Group/Duo Noah Menang [102]
2022 Menang [103]

World Music Awards

sunting

World Music Awards adalah sebuah ajang penghargaan musik internasional yang dibentuk pada tahun 1989. Ajang tahunan ini diberikan kepada para artis rekaman berdasarkan jumlah penjualan albumnya di dunia, dihitung oleh Federation of Phonographic Industry (IFPI).

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2014 World's Best Male Artist Ariel Noah Nominasi [104]
World's Best Entertainer of the Year Nominasi
World's Best Group Noah Nominasi
World's Best Live Act Nominasi
World's Best Video "Jika Engkau" Nominasi

Yahoo! OMG Awards

sunting

Yahoo! OMG Awards adalah penghargaan yang diberikan oleh Yahoo! Indonesia berdasarkan pilihan penggemar di situs web Yahoo.

Tahun Nominasi Penerima Hasil Ref.
2012 Band Of The Year Noah Menang [105]

Sertifikasi dan Penghargaan Khusus

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Hardian, Edi (16 Januari 2013). "Daftar Pemenang 100% Ampuh Awards 2013". Okezone. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  2. ^ "Siti Nurhaliza voted best female singer for third time". The Star (dalam bahasa Inggris). 2005-09-18. Diakses tanggal 2021-01-30. 
  3. ^ "Padi Kalahkan Peterpan & Radja". detikHot. 2006-05-01. Diakses tanggal 2021-01-30. 
  4. ^ "About". AMI Awards. Diakses tanggal 30 Januari 2021. 
  5. ^ "9th AMI AWARDS (2005)". AMI Awards. Diakses tanggal 31 Juli 2018. 
  6. ^ a b "Nominasi AMI Awards Kategori Pop Diumumkan". KapanLagi.com. 11 April 2008. Diakses tanggal 30 Januari 2021. 
  7. ^ a b c d "16th AMI AWARDS (2013)". AMI Awards. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  8. ^ a b c Pamungkas, Alan (3 Juli 2013). "Ini Daftar Pemenang AMI Awards 2013". Okezone.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  9. ^ "18th AMI AWARDS (2015)". AMI Awards. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  10. ^ "19th AMI AWARDS (2016)". AMI Awards. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  11. ^ Tim (27 September 2018). "Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2018". CNN Indonesia. CNN Indonesia. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  12. ^ Tim (28 November 2019). "Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2019". CNN Indonesia. CNN Indonesia. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  13. ^ a b "Daftar Lengkap Penerima Penghargaan 23rd AMI Awards". AMI Awards. 27 November 2020. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  14. ^ a b "Daftar Lengkap Nominee Penghargaan 23rd AMI Awards". AMI Awards. 21 Oktober 2020. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  15. ^ Baharudin Al Farisi (15 November 2021). Andi Muttya Keteng Pangerang, Andi Muttya Keteng, ed. "Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2021". Kompas.com. Diakses tanggal 16 November 2021. 
  16. ^ Farouk, Yazir (18 Oktober 2021). "Daftar Lengkap Nominasi AMI Awards 2021". Suara.com. Diakses tanggal 19 Oktober 2021. 
  17. ^ a b Dicky Ardian (14 September 2022). "Daftar Lengkap Nominasi AMI Awards 2022". detikcom. Diakses tanggal 15 Oktober 2022. 
  18. ^ Cynthia Lova (14 Oktober 2022). Andi Muttya Keteng Pangerang, Andi Muttya Keteng, ed. "Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2022". Kompas.com. Diakses tanggal 15 Oktober 2022. 
  19. ^ "Nominasi Anugerah Planet Muzik 2005". detikcom. 19 Januari 2005. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  20. ^ a b Ibrahim, Khadijah (27 Maret 2006). "APM 2006 masih didominasi artis Indonesia". Utusan Online. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 Maret 2016. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  21. ^ a b Administrator (13 Maret 2006). "Musisi Lokal di Anugerah Musik Melayu". Tempo.co. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  22. ^ "Dukung Slank, Radja atau Peterpan?". detikcom. 29 Januari 2006. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  23. ^ Budiey (Admin) (8 Juni 2007). "Pemanang Anugerah Planet Muzik 2007". Sensasi Selebriti. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  24. ^ "APM08: Faizal Tahir Beraksi Kembali". Murai.com.my. 17 April 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 November 2014. Diakses tanggal 15 November 2014. 
  25. ^ Budiey (Admin) (19 Oktober 2013). "Senarai Pemenang Anugerah Planet Muzik 2013". Sensasi Selebriti. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  26. ^ Rian Sidik (10 September 2013). "Ungguli Agnes Monica dan Cakra Khan, Noah Borong Lima Nominasi Anugerah Planet Muzik 2013". Hai. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  27. ^ Nizar Zulmi (17 Oktober 2014). "Simak Daftar Lengkap Pemenang Anugerah Planet Muzik 2014 Di Sini". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  28. ^ Chairul Fikri; B1 (18 September 2015). "Ini Kategori dan Nominasi di Ajang Anugerah Planet Muzik 2015". Beritasatu.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  29. ^ Fadhil Al Birra, ed. (26 Juli 2016). "Ini Daftar Lengkap Nominasi Anugerah Planet Muzik 2016". Jawapos.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-10-04. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  30. ^ Novianti Setuningsih, ed. (29 September 2018). "Selamat, Sheila on 7 Raih Best Band di Anugerah Planet Muzik 2018". Jawapos.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  31. ^ Aditia, Andika (20 Januari 2020). rom, ed. "NOAH, Raisa & Tulus Raih Penghargaan Ardan Group Award 2013". Liputan6.com. Diakses tanggal 20 Januari 2020. 
  32. ^ "Musica Studio's : Artist - Peterpan". Musica.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-17. Diakses tanggal 3 Juli 2022. 
  33. ^ Aditia, Andika (20 Januari 2020). Pangerang, Andi Muttya Keteng, ed. "Digelar Perdana, Ini Daftar Nominasi Billboard Indonesia Music Awards 2020". Kompas.com. Diakses tanggal 20 Januari 2020. 
  34. ^ Nanang Wijayanto (25 Januari 2018). "Tengok Lagi Yuk, Pemenang Dahsyatnya Awards dari 2009 sampai 2017". iNews.id. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  35. ^ Anggreati, Rosa (19 Februari 2012). "Inilah Nominasi Dahsyatnya Awards 2010". Okezone.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  36. ^ Galuh, Maria Cicilia (22 Januari 2013). "Daftar Lengkap Pemenang Dahsyatnya Awards 2013". Okezone.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  37. ^ Galuh, Maria Cicilia (16 Januari 2013). "Daftar Nominasi Lengkap Dahsyatnya Awards 2013". Okezone.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  38. ^ Hardian, Edi (7 Januari 2014). "JKT48 & Ada Band Borong Nominasi di Dahsyatnya Awards 2014". Okezone.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  39. ^ Chairul Fikri; B1 (22 Januari 2014). "Inilah Daftar Pemenang Dahsyatnya Awards 2014". Beritasatu.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  40. ^ Ahmat Effendi (12 Januari 2015). "Berikut Daftar Nominasi Dahsyatnya Awards 2015". KapanLagi.com. Diakses tanggal 5 Februari 2021. 
  41. ^ Risang Sudrajad (26 Januari 2016). "Selamat! Ini Daftar Lengkap Pemenang Dahsyatnya Awards 2016". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  42. ^ Anggraeni, Rina (26 Januari 2017). "Ini Dia Daftar Lengkap Pemenang DahSyatnya Awards 2017". Sindonews.com. Sindonews.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  43. ^ Darmadi Sasongko (24 April 2014). Darmadi Sasongko, ed. "Daftar Pemenang Global Seru Awards 2014". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2020. 
  44. ^ Abdul Rahman Syaukani (16 April 2015). Tubagus Guritno, ed. "Ini Daftar Lengkap Nominasi dan Pemenang Global Seru Awards 2015!". Tabloidbintang.com. Diakses tanggal 2 Februari 2020. 
  45. ^ Rian Sidik (31 Desember 2013). "Noah Gebet The Best Pop di Hai Readers' Poll Music Awards 2013". Hai. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  46. ^ Hai Online (28 Desember 2015). "Daftar Pemenang Hai Reader's Poll Music Award 2015". Hai. Diakses tanggal 3 Juli 2022. 
  47. ^ Anggraeni, Rina (17 Maret 2016). "Indonesian Movie Awards Berubah Jadi Indonesian Movie Actors Awards". Sindonews.com. Sindonews.com. Diakses tanggal 21 Maret 2016. 
  48. ^ Sukardi, Muhammad (12 November 2021). "Pertama Hadir! Indonesian Music Awards 2021 Apresiasi Musisi Era Digital". Okezone.com. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  49. ^ @LangitMusik (6 Desember 2021). "Penghargaan Indonesian Music Awards 2021 by Langit Musik nominasi Duo / Group / Band Of The Year jatuh kepada : Selamat @NOAH_ID dengan single "Kala Cinta Menggoda". Twitter. Diakses tanggal 6 Desember 2021. 
  50. ^ Ahmat Effendi (2 Februari 2013). "Inilah Pemenang Infotainment 2013". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  51. ^ Helmi Romadhon (18 Maret 2015). "Selamat! Ini Daftar Lengkap Pemenang Insert Fashion Award 2015". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  52. ^ JOOX Editor (7 Juni 2021). "JIMA 2021 Updates: Kategori & Nominasi JOOX Indonesia Music Awards 2021". JOOX. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  53. ^ Dharma Samyayogi (25 Juni 2021). "Daftar Pemenang JOOX Indonesia Music Awards 2021". Mata Mata Musik. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-25. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  54. ^ Junianto, Beno (15 Mei 2013). "SM*SH Kalahkan NOAH dan Agnes di Klik! Awards 2013". VIVA.co.id. Diakses tanggal 3 Juli 2022. 
  55. ^ Liputan6 (7 Februari 2005). "Peterpan Menyabet Penghargaan MTV Asia Award 2005". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  56. ^ News Desk (6 Mei 2006). "Kelly, Green Day, Tata Take Home MTV Asia Awards". MTV Asia.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-08-22. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  57. ^ "'NOAH' masuk nominasi MTV EMA". BBC News. 18 September 2013. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  58. ^ "Musisi Indonesia Kembali Gagal di MTV EMA 2014". detikcom. detikHot. 10 November 2014. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  59. ^ syaifan (16 September 2015). "Afgan Tersingkir, NOAH Wakili Indonesia di MTV Europe Music Awards 2015". dreamers.id. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  60. ^ Administrator (17 September 2005). "Mereka yang Meraih Penghargaan". Tempo.co. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  61. ^ Heru Purwanto, Heru, ed. (9 November 2006). "Rizal Mantovani Raih "Video of The Year" MTV Indonesia 2006". ANTARA News. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  62. ^ "Peterpan, Ungu Bersaing Dalam MTV Award Indonesia". ANTARA News. 8 November 2006. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  63. ^ Lady Asther Laura (26 November 2009). "Para Pemenang MTV Indonesia Awards 2009". Kabar Indonesia. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  64. ^ "MTV Movie Awards 2006, Segera Digelar". KapanLagi.com. 7 September 2006. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  65. ^ Liputan6 (2004-07-20). "Peter Pan, Mencatat Rekor Konser Selama 24 Jam". Liputan6.com. Diakses tanggal 2021-01-25. 
  66. ^ Hazliansyah, ed. (2012-09-17). "NOAH Berhasil Pecahkan Rekor MURI". Republika Online. Diakses tanggal 2021-01-21. 
  67. ^ Anton (24 Juli 2009). "Indonesia Kids Choice Awards 2009 Raih 30 Ribu Suara". KapanLagi.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  68. ^ Wulan Noviarina (14 Juni 2013). "Daftar Pemenang Indonesia Kids Choice Awards 2013". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  69. ^ Hedi Sasrawan. "8 Daftar Nominasi dan Pemenang Indonesia Kids Choice Awards 2014". Hedi Sasrawan. Diakses tanggal 3 Juli 2022. 
  70. ^ Rahmi Safitri (10 Juni 2015). "Selamat! Ini Deretan Pemenang Indonesia Kids Choice Awards 2015". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  71. ^ Helmi Romadhon (17 Mei 2017). "Daftar Lengkap Pemenang Indonesia Kids Choice Awards 2017". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  72. ^ Arai Amelya (22 Desember 2013). "Selamat! Ini Dia Pemenang Lengkap Piala Maya 2013". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  73. ^ Piala Maya (5 Februari 2021). "Inilah Nominasi Video Klip Musik Terpilih (PIALA GITAVISI) #PIALAMAYA9 #RUAN9WAKTU !". Instagram. Diakses tanggal 16 Oktober 2022. 
  74. ^ Piala Maya (15 Februari 2022). "Inilah Kandidat Nominasi Non-Film Cerita Panjang kategori: Video Klip Musik Terpilih #PIALAMAYA10 #interact10n". Instagram. Diakses tanggal 18 Februari 2022. 
  75. ^ Yanuar, Elang Riki (4 Desember 2009). "'Kukatakan Dengan Indah', Lagu Terbaik Tahun Ini". Okezone.com. Diakses tanggal 20 Februari 2021. 
  76. ^ Liputan6 (26 Agustus 2005). "SCTV Awards 2005 Digelar". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  77. ^ Liputan6 (18 Agustus 2006). "Muka Lama SCTV Awards". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  78. ^ "Pasha Jotos Idea, Ungu Jadi Band Ngetop". detikHot. 25 Agustus 2007. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  79. ^ Aditia Maruli Radja, Aditia Maruli, ed. (25 Agustus 2008). "ST 12 Calon "Band Ngetop" 2008". ANTARA News. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  80. ^ Aditia Maruli Radja, ed. (15 Agustus 2009). "Ungu dan Afgan, Band dan Penyanyi Ngetop SCTV Awards 2009". Republika Online. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  81. ^ Liputan6 (1 Desember 2012). "Inilah Para Peraih SCTV Awards 2012". Liputan6.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  82. ^ Saputra, Rizky Aditya (30 November 2013). Sankhyaadi, Aria, ed. "Ini Daftar Pemenang SCTV Awards 2013". Liputan6.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  83. ^ Nabila, Firli Athiah (26 November 2014). Nurul, Meiristica, ed. "Daftar Lengkap Nominasi SCTV Awards 2014". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  84. ^ Nabila, Firli Athiah (30 November 2015). Nurul, Meiristica, ed. "Kemeriahan Hingga Daftar Para Pemenang SCTV Awards 2015". Liputan6.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  85. ^ Perdana, Godham (1 Desember 2016). Nurdiarsih, Meiristica Nurul, Fadjriah, ed. "Inilah Daftar Lengkap Pemenang SCTV Awards 2016". Liputan6.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  86. ^ Liputan6 (22 Mei 2004). "SCTV Music Awards 2004 Sukses". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  87. ^ Liputan6 (28 Mei 2005). "SCTV Music Awards 2005 Digelar". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  88. ^ Liputan6 (27 Mei 2006). "SCTV Music Awards 2006 Berlangsung Meriah". Liputan6.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  89. ^ Ahmat Effendi (30 April 2013). "NOAH Berjaya Di SCTV Music Awards 2013". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  90. ^ a b c Ahmat Effendi (30 April 2013). "NOAH Berjaya Di SCTV Music Awards 2013". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  91. ^ a b c Liputan6 (29 April 2013). asw, ed. "Ini Daftar Lengkap Nominasi SCTV Music Awards 2013". Liputan6.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  92. ^ Trian Sulaiman (18 April 2014). "Inilah Daftar Lengkap Pemenang SCTV Music Awards 2014!". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  93. ^ Trian Sulaiman (11 April 2014). "SCTV Music Awards 2014 Tambah Kategori Untuk Dangdut!". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  94. ^ Edward, Julian (7 Mei 2015). Nurul, Meiristica, ed. "Banjir Kejutan, Ini Daftar Lengkap Jawara SCTV Music Awards 2015". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  95. ^ Rozie, Fachrur (29 April 2016). Nurul, Meiristica, ed. "Inilah Peraih Penghargaan SCTV Music Awards 2016". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  96. ^ Soejoethi, Istihanah (29 November 2017). Saputra, Aditia, ed. "Armada Sabet Piala Band Paling Ngetop SCTV Music Awards 2017". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  97. ^ Hadiansyah, Surya (27 April 2018). Saputra, Aditia, ed. "Armada Kembali Jadi Band Paling Ngetop di SCTV Music Awards 2018". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  98. ^ Purnomo, Sapto (26 April 2019). Saputra, Aditia, ed. "NOAH jadi Grup Band Paling Ngetop SCTV Music Awards 2019". Liputan6.com. Diakses tanggal 2 Februari 2021. 
  99. ^ "Dimeriahkan Oleh Jamie Miller, Berikut Nominasi SCTV Music Awards 2022". Akurat. Diakses tanggal 17 Maret 2022. 
  100. ^ a b Darmadi Sasongko (3 Maret 2009). "17 Musisi Masuk Class Music Heroes". KapanLagi.com. Diakses tanggal 31 Januari 2021. 
  101. ^ Telkomsel (10 Juni 2021). "Telkomsel Hadirkan Ajang Penghargaan Telkomsel Awards 2021 untuk Apresiasi Talenta Kreatif Indonesia". Telkomsel.com. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  102. ^ Telkomsel (22 Juni 2021). "Rekapan Para Pemenang Telkomsel Awards 2021". Instagram. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  103. ^ LangitMusik (28 Juni 2022). "Selamat kepada para pemenang nominasi favorit di Telkomsel Awards 2022! Pemenang Kategori Favorite Group/Duo : @noah_site". Instagram. Diakses tanggal 29 Juni 2022. 
  104. ^ "2014 World Music Awards | Winners & Nominees". Awards and Winners. Diakses tanggal 3 Juli 2022. 
  105. ^ Ahmat Effendi (25 November 2012). "Inilah Daftar Pemenang Yahoo OMG Awards 2012!". KapanLagi.com. Diakses tanggal 1 Februari 2021. 
  106. ^ a b c "Musica Studio's : Artist - Peterpan". Musica.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-17. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  107. ^ "Penjualan Album Menurun, Peterpan Dapat Double Platinum". detikcom. 29 November 2007. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  108. ^ Totok Subagyo, Chairul Fikrie (19 Februari 2013). "Album Baru NOAH Tembus 1 Juta Copy". Berita Satu. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 
  109. ^ NOAH (13 September 2019). "Potret Press Conference dan Penerimaan Plakat 4x Platinum Album Keterkaitan Keterikatan". Twitter. Diakses tanggal 26 Juni 2021. 


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/> yang berkaitan