Daging masak hitam
variasi makanan khas Indonesia
Daging Masak Hitam merupakan makanan khas Jambi dengan bahan dasar daging. Daging Masak Hitam ini mungkin mirip dengan Semur Betawi yang kuahnya hitam pekat dan manis gurih. Dagingnya yang lembut dengan bumbu yang meresap sempurna.[1][2][3][4]
Daging Masak Hitam | |
---|---|
Sajian | Menu utama |
Tempat asal | Indonesia |
Daerah | Jambi |
Suhu penyajian | Panas atau suhu ruangan |
Bahan utama | Daging dimasak dalam kecap manis dibumbui dengan bawang putih, bawang merah, kemiri, jahe, lengkuas |
Sunting kotak info • L • B |
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ Nikmatnya Daging Masak Hitam Khas Jambi merahputih 27 Oktober 2015
- ^ Sensasi Daging Masak Hitam untuk Menu Berbuka Puasa sindonews 19 Mei 2018
- ^ Resep Masakan Daging Masak Hitam Khas Jambi untuk Acara Keluarga masakanmama 17 Februari 2020
- ^ Daging Masak Hitam Asal Jambi okezone 15 Januari 2014
Pranala luar
sunting- Daging Masak Hitam di rasasayange oleh Rudy Choirudin