David Riazanov
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
David Riazanov (bahasa Rusia: Дави́д Ряза́нов), born David Borisovich Goldendakh (bahasa Rusia: Дави́д Бори́сович Гольдендах; 10 Maret 1870 – 21 Januari 1938), adalah seorang revolusioner politik, teoretikawan Marxis dan pengarsip. Riazanov dikenal sebagai pendiri Institut Marx-Engels dan penyunting upaya skala besar pertama untuk menerbitkan kumpulan karya dari dua pendiri gerakan sosialis modern. Riazanov juga dikenal sebagai korban terkenal dari Teror Besar pada akhir 1930an.
Bacaan tambahan
sunting- Colum Leckey, "David Riazanov and Russian Marxism," Russian History/Histoire Russe, vol. 22, no. 2 (Summer 1995), pp. 127–153.
- Richard B. Day and Daniel Gaido (eds.), Witnesses to Permanent Revolution: The Documentary Record. [2009] Chicago: Haymarket Books, 2011.
- A. Deborin (ed.), Na boevom postu: Sbornik k shestidesyatiletiyu D.B. Ryazanova. (On the Battle Line: Collection for the 60th Birthday of D.B. Riazanov.) Moscow: Gosudarstvennoe Izdatel'stvo, 1930. —Pages 623-650 include a complete bibliography of Riazanov's publications.
- Hugo Cerqueira, "David Riazanov e a edição das obras de Marx e Engels". (Texto para discussão n° 352) Belo Horizonte: Cedeplar/UFMG, 2009. In Portuguese.
Pranala luar
sunting- David Riazanov Internet Archive, Marxists Internet Archive, www.marxists.org/ Retrieved April 7, 2011.