Desi Novitasari

pemeran perempuan asal Indonesia
(Dialihkan dari Desi novitasari)

Desi Novitasari (lahir 8 Desember 1981) adalah pemeran Indonesia. Ia dikenal publik lewat perannya dalam serial Suami-Suami Takut Istri

Desi Novitasari
Lahir8 Desember 1981 (umur 43)
Manado, Sulawesi Utara
PekerjaanPemeran
Tahun aktif2007—2010
Orang tuaSuherman
Eka Seniwati


Kehidupan pribadi

sunting

Sebelum menjadi artis Desi pernah bekerja di salah satu perusahaan pialang saham.

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2008 Suami-Suami Takut Istri the Movie Pretty (Trio Ganas)

Serial televisi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2007—2009 Suami-Suami Takut Istri Pretty

Pranala luar

sunting