Dogsomyn Bodoo
Dogsomyn Bodoo (bahasa Mongol: Догсомын Бодоо; 1 Juli 1885 – 31 Agustus 1922[1]) adalah seorang politikus Mongolia awal abad ke-20 terkenal yang menjadi salah satu anggota pendiri Partai Revolusioner Rakyat Mongolia. Ia terpilih menjadi pemimpin pemerintahan revolusioner sementara. Usai Revolusi Mongolia Luar 1921, ia menjadi Perdana Menteri pertama dari negara tersebut dari Juli 1921 sampai Januari 1922. Sebuah perebutan kekuasaan berujung pada pengunduran dirinya pada 7 Januari 1922. Ia kemudian didakwa melakukan pengkhianatan karena bersekongkol untuk menggulingkan pemerintahan, dan dieksekusi pada 31 Agustus 1922.[2][3]
Dogsomyn Bodoo Догсомын Бодоо | |
---|---|
Perdana Menteri Mongolia ke-5 | |
Masa jabatan 16 April 1921 – 7 Januari 1922 | |
Informasi pribadi | |
Lahir | Mandshir Hutagt, Provinsi Töv, Mongolia, Tiongkok Qing | 1 Juli 1885
Meninggal | 31 Agustus 1922 Khüree, Mongolia | (umur 37)
Sunting kotak info • L • B |
Referensi
sunting- ^ http://rulers.org/rulm2.html#mongolia
- ^ Bisher, Jamie (2005). White Terror. Routledge. ISBN 978-0-7146-5690-8.
- ^ Bagaryn Shirendyb; et al. (1976). History of the Mongolian People’s Republic. Cambridge, MA: Harvard University Press. ISBN 978-0-674-39862-7.
Jabatan politik | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Dambyn Chagdarjav |
Perdana Menteri Mongolia 1921–1922 |
Diteruskan oleh: Jalkhanz Khutagt Sodnomyn Damdinbazar |