Dorilaeum
(Dialihkan dari Dorilaion)
Dorilaeum atau Dorilaion (bahasa Yunani: Δορύλαιον), disebut Şarhöyük dalam bahasa Turki, adalah sebuah kota kuno di Anatolia. Kota tersebut sekarang adalah situs arkeologi yang terletak dekat kota Eskişehir, Turki.[1]
Catatan
sunting- ^ "Eskişehir Kültür Envanteri". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-07-30. Diakses tanggal 2018-05-04.
Referensi
sunting- Lindner, R.P., (2007) Explorations in Ottoman Prehistory, Published by University of Michigan Press. ISBN 0-472-09507-2
- Treadgold, Warren (1997). A History of the Byzantine State and Society. Stanford University Press. ISBN 0-8047-2630-2.