Daftar Duta Besar Indonesia untuk Peru
artikel daftar Wikimedia
(Dialihkan dari Duta Besar Indonesia untuk Peru)
Berikut adalah daftar diplomat Indonesia yang pernah menjabat Duta Besar Republik Indonesia untuk Peru:
Duta Besar Indonesia untuk Peru | |
---|---|
Merangkap Bolivia | |
Kantor | Lima, Peru |
Ditunjuk oleh | Presiden Indonesia |
Dibentuk | 20 February 2002[1] |
Situs web | kemlu |
No. | Foto | Nama | Mulai menjabat | Selesai menjabat | Merangkap | Diangkat oleh | Ref. | |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
I Gusti Ngurah Suwetja | 31 Juli 2005 | Bolivia Ekuador |
[2] | |||||
I Gde Djelantik | 11 November 2005 | Bolivia Ekuador |
Susilo Bambang Yudhoyono | [3] | ||||
Yosef Berty Fernandez | 20 Januari 2010 | Bolivia | [4] | |||||
Moenir Ari Soenanda | 14 Februari 2014 Kredensial: 16 Mei 2014 (Peru) 13 Oktober 2014 (Bolivia) |
Bolivia | [5][6][7] | |||||
Marina Estella Anwar Bey | 20 Februari 2018 Kredensial: 18 Juli 2018 (Peru) 26 Desember 2018 (Bolivia) |
Januari 2023 | Bolivia | Joko Widodo | [8][9][10][11] | |||
Ricky Suhendar | 26 Juni 2023 | Petahana | Bolivia | [12] |
Lihat pula
suntingReferensi
sunting- ^ "Indonesia – Peru". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Lima, Peru. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-20. Diakses tanggal 2019-08-19.
- ^ "Presiden Kirim 20 Nama Calon Dubes RI ke DPR". Merdeka.com. 2005-06-24. Diakses tanggal 2019-07-31.[pranala nonaktif permanen]
- ^ "Marty Natalegawa Dilantik Jadi Dubes Inggris". Tempo.co. 2005-11-11. Diakses tanggal 2019-07-30.
- ^ "Inilah 20 Duta Besar RI yang Baru". Kompas.com. 2010-01-20. Diakses tanggal 2019-08-08.
- ^ Sabrina Asril (2014-02-14). "Presiden Lantik Delapan Duta Besar". Kompas.com. Diakses tanggal 2019-08-08.
- ^ "Submission the Letter of Credential to President of Peru". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Lima, Peru. 2014-06-02. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-18. Diakses tanggal 2019-08-17.
- ^ "Dubes RI untuk Peru merangkap Bolivia komitmen tingkatkan hubungan RI-Bolivia saat Credentials di La Paz". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Lima, Peru. 2014-10-15. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-18. Diakses tanggal 2019-08-17.
- ^ Ihsanuddin (2018-02-20). "Presiden Lantik 17 Duta Besar, dari Muliaman Hadad hingga Todung Mulya Lubis". Kompas.com. Diakses tanggal 2019-08-08.
- ^ "Duta Besar RI Lima Serahkan Surat-surat Kepercayaan Kepada Presiden Peru". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Lima, Peru. 2018-07-19. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-18. Diakses tanggal 2019-08-17.
- ^ "Duta Besar RI serahkan Surat Kepercayaan kepada Presiden Bolivia". Kedutaan Besar Republik Indonesia di Lima, Peru. 2018-12-31. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-18. Diakses tanggal 2019-08-17.
- ^ "Dubes RI Untuk Peru Marina Estella, Akhiri Tugas Di Tengah Situasi Tak Stabil". Rakyat Merdeka. 27 Januari 2023. Diakses tanggal 7 Mei 2023.
- ^ "Presiden Lantik 12 Dubes RI untuk Negara Sahabat". Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia. 26 Juni 2023. Diakses tanggal 16 Juli 2023.